Mesin pencacah sampah plastik merupakan suatu mesin yang digunakan untuk mendaur ulang sampah plastik dengan cara mencacahnya menjadi serpihan-serpihan yang dapat digunakan dalam proses daur ulang selanjutnya, sehingga daur ulang sampah menjadi lebih praktis, cepat, dan efisien. Oleh karena itu, sistem transmisi serta prime mover pada Mesin Pencacah Sampah Plastik harus efektif dalam mencac…
Mesin pencacah sampah plastik merupakan suatu mesin yang digunakan untuk mendaur ulang sampah plastik dengan cara mencacahnya menjadi serpihan-serpihan yang dapat digunakan dalam proses daur ulang selanjutnya, sehingga daur ulang sampah menjadi lebih praktis, cepat, dan efisien. Oleh karena itu, sistem transmisi serta prime mover pada Mesin Pencacah Sampah Plastik harus efektif dalam mencac…
Motor radiator fan pada sistem pendingin furnace yang ada di jurusan Teknik Pengecoran Logam sering kali mengalami kerusakan. Kerusakan ini sering kali diakibatkan oleh suhu kerja motor yang melebihi batas yang diizinkan. Ketidakseimbangan dan lonjakan arus dapat mengakibatkan kenaikan suhu pada belitan motor. Saat motor bekerja pada suhu diatas 90 ºC dapat mengakibatkan isolasi belitan mot…
Motor radiator fan pada sistem pendingin furnace yang ada di jurusan Teknik Pengecoran Logam sering kali mengalami kerusakan. Kerusakan ini sering kali diakibatkan oleh suhu kerja motor yang melebihi batas yang diizinkan. Ketidakseimbangan dan lonjakan arus dapat mengakibatkan kenaikan suhu pada belitan motor. Saat motor bekerja pada suhu diatas 90 ºC dapat mengakibatkan isolasi belitan mot…
Pada suatu produksi ring plat banyak sekali tahapan-tahapan yang harus terjadi untuk menghasilkan suatu produk. Di dalam tahapan-tahapan tersebut terdapat suatu proses yang sangat diperlukan untuk menguji kelayakan atau menyeleksi hasil produksi dari ring plat, apakah ring plat tersebut sesuai dengan yang kita inginkan atau tidak, jika sesuai maka ring plat akan dikirim pada tahap selanjutnya d…
Pelindung kipas ini merupakan salah satu benda produksi pesanan dari industri traktor Caterpillar dan dikerjakan di PT. ALPINDO. Saat ini proses produksi dilakukan oleh beberapa orang operator secara manual. Mempertimbangkan tuntutan kapasitas produksi yang cukup tinggi dan kualitas yang baik dibutuhkan suatu alat bantu pengelasan. Alat ini diharapkan dapat membantu dan mengurangi kerja opera…
Mesin CNC Engraving 3D merupakan mesin yang memiliki kemampuan untuk melakukan proses grafir pada benda kerja sesuai dengan keinginan pengguna. Mesin ini dapat bekerja secara otomatis maupun manual. Mesin CNC Engraving 3D ini memiliki tiga unit motor stepper bipolar 2 fasa untuk menggerakan sumbu X, Y dan Z, serta satu unit motor DC untuk menggerakan spindle. Mesin ini bekerja secara closed lo…
Mesin CNC Engraving 3D merupakan mesin yang memiliki kemampuan untuk melakukan proses grafir pada benda kerja sesuai dengan keinginan pengguna. Mesin ini dapat bekerja secara otomatis maupun manual. Mesin CNC Engraving 3D ini memiliki tiga unit motor stepper bipolar 2 fasa untuk menggerakan sumbu X, Y dan Z, serta satu unit motor DC untuk menggerakan spindle. Mesin ini bekerja secara closed lo…
Optimalisasi waktu produksi merupakan imbasan dari tuntutan perusahaan yang menginginkan suatu hasil pengelolaan waktu kerja yang seefisien mungkin untuk menghasilkan produk sesuai dengan kualitas dan kuantitas yang memenuhi standar yang telah ditetapkan oleh perusahaan atau melebihi ketentuan yang diharapkan. Dengan berkurangnnya waktu produksi maka akan berpengaruh terhadap biaya produksi. Un…
Industri manufaktur merupakan salah satu industri yang berkembang dengan pesat. Hal ini banyak dipengaruhi oleh perkembangan teknologi secara umum. Pada sebagian besar industri manufaktur diperlukan berbagai bahan jenis material logam dengan karakteristik yang berbeda-beda. Oleh karena itu diperlukan suatu pemanasan terhadap logam sehingga menghasilkan sifat-sifat material tertentu. Untuk menda…
Proses shell molding (cetakan kulit) adalah dalah satu proses pelapisan butir-butir pasir secara thermo setting resin yang mengawetkan panas pada model. Untuk menghasilkan prosuk coran yang memiliki kualitas yang baik dan menghasilkan sifat mekanik yang maksimal dari proses shell molding, maka harus duketahui tahapan prosedur yang tepat seperti waktu pemanasan yang tepat. Namun saat ini belum d…
Pembuatan benda coran bottom & up side metal dengan material ASTM A532 Grade II memiliki tuntutan yaitu kemampuan menahan abrasif (abrasion resistant) dan kemampuan permesinan yang baik. Kemampuan menahan abrasi bertolak belakang dengan kemampuan permesinan. Kemampuan permesinan meningkat dengan menurunnya nilai kekeresan sehingga dilakukan proses Tempering untuk menurunkan nilai kekerasan mate…
Pembuatan benda coran bottom & up side metal dengan material ASTM A532 Grade II memiliki tuntutan yaitu kemampuan menahan abrasif (abrasion resistant) dan kemampuan permesinan yang baik. Kemampuan menahan abrasi bertolak belakang dengan kemampuan permesinan. Kemampuan permesinan meningkat dengan menurunnya nilai kekeresan sehingga dilakukan proses Tempering untuk menurunkan nilai kekerasan mate…
Turbelensi merupakan penyebab cacat utama pada casting design, hampir dari 80% cacat industri pengecoran logam, disebabkan oleh turbelensi. Studi kasus pada penelitian ini yaitu casting design pada produk tamping tyne. Casting design pada produk tamping tyne ini memiliki turbelensi yang ekstrim karena dalam casting ini tidak memiliki sistem saluran dan dalam pengecorannya sendiri langsung dari…