Di dunia manufaktur seringkali teknologi penunjang yang digunakan memiliki batasan dalam pengoperasiannya, hal ini berdampak pada ketidakmampuan mesin dalam mengakomodir kebutuhan produksi secara menyeluruh dan berimbas pada terhambatnya proses permesinan. Pada kegiatan produksi pembuatan mould base plate di Bengkel Politeknik Manufaktur Bandung, Salah satu mesin produksi yaitu mesin CNC M…
ABSTRAK Mesin jig boring 2.5 dimensi berbasis mikrokontroler AVR ATmega 1280 digunakan untuk mengebor lubang pada benda kerja. Rancangan mesin menggunakan mikrokontroler AVR ATmega 1280 sebagai pengendali dengan masukan dari keypad dan push button sebagai antarmuka pengguna, serta proximity dan encoder sebagai sensor umpan balik. Pada sumbu x dan y digunakan motor stepper, sedangkan untuk s…
PT. Kwarta Cakra Mandiri adalah perusahaan yang bergerak dibidang pompa. Pompa itu sendiri terdiri dari beberapa komponen seperti : rumah rotor, rotor atau impeller, dan tutup. Dalam penggunaannya, rumah rotor akan dipasangkan dengan tutup yang di dalamnya dipasangkan juga impeller sehingga membentuk suatu rangkaian mesin yang disebut pompa. Prinsip kerja pompa yaitu adanya gaya putaran yang di…
Housing Vent adalah sebuah komponen atau part yang berfungsi sebagai dudukan vent. Mekanisme komponen ini untuk membuang tekanan fluida yang berlebih sehingga menghasilkan tekanan yang diinginkan. Dalam Housing Vent fluida mempunyai tekanan yang cukup besar. Oleh karena itu, bahan yang digunakan adalah Fe 300 dengan spesifikasi kekuatan tarik 300 N/mm2 • Sistematika perencanaan dan pembua…
Diffuser merupakan komponen dari mesin Turbin Gas pada kapal. Diffuser terletak pada bagian kompresor turbin gas, yang berfungsi sebagai pengarah aliran fluida yang dialirkan ke sudut jalan (rotor) pada mesin Turbin Gas sehingga terjadi perubahan energi dari energi potensial menjadi energi kinetik, selanjutnya energi kinetik tersebut diubah menjadi energi mekanik. Kemudian udara bertekanan ini …
ABSTRAK Flens Pompa Vakum adalah komponen dari pompa yang tidak ikut berputar, terletak pada sambungan pipa dengan pompa dan berfungsi sebagai pintu masuk dan keluar fluida (air), Sebelum fluida itu mengalir dan memutar sudu-sudu pada impeller. Bahan yang digunakan untuk membuat Flens Pompa Vakum adalah FC 300, karena bahan tersebut dapat meredam getaran dengan cukup baik sehingga getaran y…
Komponen-komponen mesin di dalam industri automotif sebagian besar dibuat dengan proses pengecoran logam. Benda cor Bracket Rear Suspension Rearward adalah salah satu komponen tersebut yang dibuat dengan bahan FCD 450. Dalam karya tulis ini dibahas bagaimana membuat suatu perencanaan pembuatan benda cor tersebut yang berhubungan dengan desain proses dan biaya produksinya. Dalam karya tulis in…
Bantalan (bearing) merupakan suatu komponen yang berfungsi untuk menumpu benda yang bergerak dengan gesekan sedikit mungkin. Bantalan terbagi menjadi 2 jenis yaitu bantalan gelinding dan bantalan luncur. Dalam pembuatan bantalan luncur (journal bearing), material perunggu banyak dibutuhkan karena sifatnya yang memiliki ketahanan aus dan kekuatan yang relatif lebih baik dibandingkan dengan bahan…
Bantalan (bearing) merupakan suatu komponen yang berfungsi untuk menumpu benda yang bergerak dengan gesekan sedikit mungkin. Bantalan terbagi menjadi 2 jenis yaitu bantalan gelinding dan bantalan luncur. Dalam pembuatan bantalan luncur (journal bearing), material perunggu banyak dibutuhkan karena sifatnya yang memiliki ketahanan aus dan kekuatan yang relatif lebih baik dibandingkan dengan bahan…
Column adalah suatu bagian pada mesin frais yang berfungsi sebagai penyangga dan tempat naik turunya headstock. Column ini dipasang berdiri pada bagian landasan yang dihubungkan ke headstock. Umumnya column berukuran besar dan berbentuk silinder sehingga ketahanan terhadap momen puntir kurang dan proses menaik-turunkan headstock dilakukan secara manual. Pada pengkajian ini akan dilakuk…
Alat pembersih dudukan katup pada kepala silinder engine tipe 7K adalah sebuah alat semi otomatis yang digunakan untuk membersihkan bagian dudukan katup pada kepala silinder engine tipe 7K dari debu dan geram hasil proses pemesinan. Engine tipe 7K adalah salah satu tipe engine yang diproduksi oleh PT. TMMIN untuk mobil Kijang. Salah satu bagian dari engine ini ada yang berfungsi sebagai ruang b…
Karya tulis ini berisikan laporan perancangan sistem pencekaman fixture otomatis pada proses tack welding motor support di PT. Natra Raya Caterpillar. Hal yang melatarbelakangi perancangan ini adalah keinginan dari pihak perusahaan untuk mengubah beberapa sistem yang masih manual menjadi otomatis. Keinginan pihak perusahaan ini didasari oleh rencana jangka panjang perusahaan untuk membuat suatu…