Pada umumnya pembuatan roda gigi payung dilakukan pada mesin frais dengan menggunakan kepala pembagi yang diletakkan diatas meja mesin dan dimiringkan sebesar sudut kemiringan roda gigi payung yang akan dibuat. Selama ini proses pembuatan roda gigi payung dilakukan di mesin frais ACIERA F3 di bengkel pendidikan Politeknik Manufaktur Bandung, yang mana bila dimiringkan meja mesin hanya bertump…
Pada saat ini peralatan rumah tangga, kantor, pertokoan dan peralatan lainnya tidak terlepas dari proses permesinan. Beragam peralatan kantor mulai dari ball point, penggaris sampai kepada kursi kantor dan meja kantor hampir semuanya dibuat dengan menggunakan alat bantu mesin. Baik itu dengan mesin konvensional maupun mesin modern atau otomatis. Dari uraian di atas kita akan membahas tentang …