Printed
Kemampuan Membaca
Penerapan atau aplikasi dari beberapa prinsip pokok teori membaca lanjut. Prinsip-prinsip pokok dimaksud ialah pengertian tentang bahasa, membaca, kemampuan membaca, kemampuan mata, tanda baca dan pengelompokan kata, informasi fokus, kompetensi kebahasaan, membaca paragraph, membaca artikel, membaca buku, membaca surat kabar, fleksibilitas membaca, dan kebiasaan membaca.
Prinsip pokok membaca: Pengertian tentang bahasa, Membaca, Kemampuan membaca, Kemampuan mata, Tanda baca, dan Pengelompokan kata, Informasi fokus, Kompetensi kebahasaan, Membaca paragraf, Membaca artikel, Membaca buku, Membaca koran, Fleksibilitas membaca, Kebiasaan membaca.
Tidak tersedia versi lain