Vane F dan Vane R merupakan salah satu komponen pada mesin pemotong daun teh yang berfungsi sebagai pisau potong berputar untuk memotong pucuk daun teh. Benda tersebut bekerja pada kecepatan putar 42 rpm sehingga gaya yang terjadi pada benda tersebut relatif kecil. Bahan dari Vane F dan Vane R ini adalah Stainless Steel. Dalam proses pembuatannya di POLMAN, Vane F dan Vane R ini sering meng…
Pasir greensand adalah salah satu jenis pasir cetak basah yang banyak digunakan pada dunia pengecoran logam. Kualitas pasir cetak merupakan salah satu faktor penting untuk menghasilkan kualitas produk coran yang baik. Salah satu metode untuk meningkatkan kualitas pasir cetak greensand adalah dengan penambahan starch jenis tapioka. Penambahan starch jenis tapioka dapat meningkatkan ketangguhan s…
Pasir greensand adalah salah satu jenis pasir cetak basah yang banyak digunakan pada dunia pengecoran logam. Kualitas pasir cetak merupakan salah satu faktor penting untuk menghasilkan kualitas produk coran yang baik. Salah satu metode untuk meningkatkan kualitas pasir cetak greensand adalah dengan penambahan starch jenis tapioka. Penambahan starch jenis tapioka dapat meningkatkan ketangguhan s…
Baja mangan austenitik digunakan pada komponen yang harus memiliki ketahanan aus yang baik dan mampu menahan beban infak. Contoh aplikasinya yaitu Link Track Bucket Wheel excavator di industri pertambangan. Namun baja mangan austenitik hasil pengecoran memiliki sifat yang cukup getas serta ketangguhan yang masih rendah akibat adanya karbida. Oleh karena itu baja mangan austenitik hasil pengecor…
ABSTRAK Ragum tipe 125 adalah suatu alat yang digunakan untuk menjepit suatu benda kerja pada saat pengerjaan mekanik. Salah satu komponen yang terdapat pada ragum 125 adalah rumah poros. Rumah poros berfungsi sebagai pelindung dan penutup rangkaian poros, menahan beban aksial, dan dapat meredam getaran. Tujuan dari pembuatan rumah poros ragum 125 ini adalah membuat suatu perencanaan, peranc…