Discharge dan suction hose merupakan saluran refrigerant pada sistem pendingin udara pada kendaraan yang terdiri dari 2 bagian yaitu rubber hose dan connector yang terbuat dari aluminium yang akan diassembly dengan metode crimping. Crimping adalah suatu proses pembentukan suatu material lunak dengan pemberian gaya mekanis untuk menghasilkan ikatan dengan material lainnya yang bersifat permanen.…
Bagian Production Planning (PP) adalah salah satu bagian yang mendukung kegiatan produksi di Akademi Teknik Mesin Industri (ATMI) - Surakarta, yang merencanakan proses produksi ATMI secara terpadu. Kegiatannya antara lain menyediakan bahan yang dibutuhkan, estimasi waktu dan urutan pengerjaan, pengawasan kegiatan produksi dan membimbing mahasiswa pada program praktik Production Planning yang se…
Proses pemindahan dalam suatu perusahaan fabrikasi sangatlah penting, dikarenakan produk yang dibuat relatif memiliki berat yang besar, maka sangat dibutuhkan alat bantu angkat untuk mempermudah dan mempercepat dalam proses pemindahan barang. PT. F aco Global merupakan salah satu perusahaan supplier di bidang fabrication, rubber /inning dan penjualan rubber sheet. perusahaan ini bergerak di bid…
Head press hydraulic rectangular can adalah suatu alat sebagai pembentuk body kaleng cylinder menjadi kaleng rectangular dengan cara membentuk/menekan kaleng dari arah dalam kaleng mengikuti kontur dari head press. Sistem penekanan head press pada kaleng menggunakan sistem tenaga hydraulic dengan kendali limit switch. Head press hydraulic rectangular can I liter dibuat untuk memenuhi permintaan…
PT Merten Intec Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur yang memproduksi alat-alat listrik dan di produksi secara masaI. Salah satu produk yang dihasilkan adalah CORD EXTENSION SOCKET 438. Alat ini berfungsi untuk menyambung kabel yang dihubungkan dengan pasangannya, yaitu FLEXIBLE THREE PIN PLUGS 439. Salah satu komponen produk ini adalah cap, pada komponen ini diperluk…
Jig and fIXture polybag packing and stapling merupakan alat bantu yang digunakan dalam proses packing produk CLIPSAL di PT. Merten Intec Indonesia. Peran Jig and fixture ini tidak dapat disepelekan, karena memiliki pengaruh yang besar terhadap produktivitas produksi di PT Merten Intec Indonesia. Jig and fIXture ini menggunakan sistem pneumatik. Ide pembuatannya sangat sederhana, hanya dengan …
Doppeletekdose (DS) adalah satu produk dari PT. Merten Intec Indonesia jenis stop kontak yang memiliki 2 buah stecker. Doppelestekdose memiliki komponen sockel insert doppelestekdose. Di komponen sockel insert doppe1estekdose terdapat part yang disebut kralle yang berfungsi untuk menekan dinding sehingga doppelestekdose tidak terlepas saat dipasang di dinding. Kralle tersebut dapat berfungsi ap…
PT. Mekar Armada Jaya- divisi stamping dan tools merupakan perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur. Khususnya, perusahaan ini memproduksi part-part mobil yang akan di assymbling dengan part-part lainnya.Perusahaan ini mempunyai vendor utama sebagai cap dagangnya,diantaranya ADM (Astra Daihatsu Motor), KTB (Kramayudha Tiga Berlian), TMMIN (Toyota Motor Manufakturing Indonesia), PT. Indomob…
Sebagai Institusi Pendidikan Vokasi, POLMAN dalam menjalankan program pelayanan industri selain memiliki unit kerja UPM (Unit Pelayanan Masyarakat) untuk fungsi marketing serta UPT.Logistik untuk fungsi pembelian (purchasing), juga jurusan Teknik Manufaktur (ME, Manufacture Engineering) untuk eksekutor pelaksana pembuatan produk tooling (mold, dies, jig-fixture) serta komponen tunggal. Untuk m…
Jenis Job Shop adalah jenis pekerjaan yang mendominasi program produksi di POLMAN, selain serial 0 (zero series), batch dan semi massal. jenis Job Shop ini memiliki permasalahan yang berbeda dengan jenis lainnya, antara lain dalam lingkup kewajiban yang didorong oleh pelanggan, misal untuk proyek yang bersifat "Turn Key". Untuk kasus produk dies dari NTC, POLMAN 'harus' mengambil 3 unit dies y…
Sebagai Institusi Pendidikan Vokasi, POLMAN dalam menjalankan program pelayanan industri selain memiliki unit kerja UPM (Unit Pelayanan Masyarakat) untuk fungsi marketing serta UPT.Logistik untuk fungsi pembelian (purchasing), juga jurusan Teknik Manufaktur (ME, Manufacture Engineering). Dalam tahapan proses penanganan produksi, tahapan yang dilaksanakan seperti lazimnya aliran pada industri y…
Kekurangan air bersih merupakan masalah besar yang sering terjadi di sekitar kita, terutama pada daerah-daerah tertentu yang sering mengalami bencana banjir, dikarenakan sumber air sudah tercemar oleh lumpur, kotoran dll. Untuk memenuhi kebutuhan air bersih di daerah bencana seperti ini, harus dilakukan pengiriman dari tempat lain dengan konsekwensi trasnportasi dan operasional lain. Dari perm…