Komunikasi data pada dasarnya adalah sebuah sistem yang dibangun untuk menyampaikan pesan atau data dari pihak pengirim kepada pihak penerima pesan atau data. Pada pengkomunikasian data dituntut untuk memiliki kecepatan transmisi data yang cepat bahkan mendekati real time. Dilihat dari jenisnya, komunikasi data secara serial terdiri atas I2C (Inter-IC Bus), RS-485 dan SPI (Serial Pheriphera…