Kemajuan sebuah perusahan menuntut suatu kejelian dalam mengatur jumlah produksi, yang dapat dilihat dari keefektifan penggunaan alat bantu untuk produksi masal. Alat bantu tersebut bisa berupa tools atau sebuah mesin. Dalam merancang mesin assembling silinder kolom, perancang harus memperhatikan segi fungsi, kapasitas, kemudahan dalam pembuatan dan kemudahan dalam pengoperasian mesin tersebu…