Umbi porang adalah komoditas yang menjanjikan dengan beragam manfaat, berasal dari tumbuhan Amorphophallus muelleri yang tumbuh subur di daerah tropis, terutama di Indonesia yang berpeluang besar dalam segi bisnis baik pada pangsa pasar dalam negeri maupun luar negeri. Pandemi COVID-19 telah mengganggu banyak sektor ekonomi, termasuk industri pertanian dan pangan. Salah satu produk pertani…
Umbi porang adalah komoditas yang menjanjikan dengan beragam manfaat, berasal dari tumbuhan Amorphophallus muelleri yang tumbuh subur di daerah tropis, terutama di Indonesia yang berpeluang besar dalam segi bisnis baik pada pangsa pasar dalam negeri maupun luar negeri. Pandemi COVID-19 telah mengganggu banyak sektor ekonomi, termasuk industri pertanian dan pangan. Salah satu produk pertani…
Organizational commitment merupakan faktor penting dalam keberhasilan sebuah perusahaan, karyawan yang memiliki tingkat komitmen yang tinggi akan lebih cenderung mempertahankan keanggotaan dan berkontribusi secara aktif dalam organisasi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui 2 faktor yang dapat mempengaruhi Organizational commitment yaitu kepuasan kerja dan motivasi kerja. Dari data pa…
Organizational commitment merupakan faktor penting dalam keberhasilan sebuah perusahaan, karyawan yang memiliki tingkat komitmen yang tinggi akan lebih cenderung mempertahankan keanggotaan dan berkontribusi secara aktif dalam organisasi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui 2 faktor yang dapat mempengaruhi Organizational commitment yaitu kepuasan kerja dan motivasi kerja. Dari data pa…
Berdasarkan kebijakan Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN), pengelolaan barang milik negara berperan penting dalam optimalisasi aset negara sebagai bentuk cost saving atas pemeliharaan aset Barang Milik Negara (BMN). BMN adalah semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) atau berasal dari perolehan lainnya yang sah. Pemanfaatan BMN…
Berdasarkan kebijakan Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN), pengelolaan barang milik negara berperan penting dalam optimalisasi aset negara sebagai bentuk cost saving atas pemeliharaan aset Barang Milik Negara (BMN). BMN adalah semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) atau berasal dari perolehan lainnya yang sah. Pemanfaatan BMN…
PT Sulzer Turbo Service Indonesia adalah perusahaan yang memberikan jasa pemeliharaan dan perbaikan untuk peralatan yang berputar (Rotating Equipment) seperti rotor, generator dan bagian yang berputar lainnya pada turbin, kompresor, dan pompa. Hal ini sangat menguntungkan bagi perusahaan perusahaan yang memiliki mesin turbin, kompresor dan pompa untuk memperbaiki bagian bagian yang ber putarnya…
PT Multistrada Arah Sarana ,Tbk merupakan perusahaan lokal yang bergerak di bidang pembuatan ban. Pembuatan ban melalui beberapa proses salah satunya yaitu proses cutting. Pada proses cutting material yang berupa lembaran kawat atau benang yang telah dilapisi karet dipotong melintang di atas meja konveyor sesuai dengan kebutuhan. Pada proses ini terdapat 3 jenis mesin yaitu ply cutter, steel cu…
Sector maintenance atau bagian pemeliharaan merupakan bagian yang bertanggung jawab dalam aktivitas perawatan dan perbaikan suatu alat. Di industri bagian ini mengelola semua elemen dibidang pemeliharaan berupa fasilitas (machine), penggantian komponen atau sparepart (material), biaya pemeliharaan (money), perencanaan kegiatan pemeliharaan (method), dan pelaksanaan pemeliharaan (man). Sekto…