Menurut beberapa penelitian yang ada, cutting speed menjadi peranan penting untuk mendapat permukaan benda kerja yang halus. Rekomendasi cutting speed saat ini hanya tersedia untuk material yang umum digunakan. Penentuan rekomendasi kecepatan potong seharusnya memperhatikan karakteristik dari mesin yang digunakan dan juga jenis material yang akan dipotong. Mesin uji kecepatan potong dapat menja…
Salah satu inovasi yang dikembangkan di Politeknik Manufaktur Bandung adalah sepeda trolley city, yang dirancang khusus untuk memudahkan pengendara membawa barang di bagian depan dan belakang sepeda. Bracket merupakan salah satu komponen yang mempengaruhi kestabilan sistem pengemudian sepeda ini. Penelitian ini berfokus pada optimasi desain geometri bracket untuk sepeda listrik roda tiga menggu…
Tren global seperti just-in-time, kontainerisasi, dan e-commerce meningkatkan volume pengiriman dengan jadwal ketat. Sistem konveyor otomatis menjadi kunci dalam distribusi barang. Kecepatan dan keakuratan, terutama dalam penyortiran konveyor, esensial dalam industri. Sortir melibatkan pemilihan barang, dan otomatisasi bertujuan memaksimalkan efisiensi, diukur sebagai jumlah rata-rata pesa…
Tren global seperti just-in-time, kontainerisasi, dan e-commerce meningkatkan volume pengiriman dengan jadwal ketat. Sistem konveyor otomatis menjadi kunci dalam distribusi barang. Kecepatan dan keakuratan, terutama dalam penyortiran konveyor, esensial dalam industri. Sortir melibatkan pemilihan barang, dan otomatisasi bertujuan memaksimalkan efisiensi, diukur sebagai jumlah rata-rata pesa…
Mesin CNC dengan kemampuan 5 Axis merupakan teknologi yang penting dalam industri manufaktur modern. Dengan banyaknya penggunaan mesin CNC (Computer Numerical Control) baik di dunia manufaktur maupun Pendidikan, maka kebutuhan akan mesin CNC di Negara Indonesia cukup tinggi. Berkembangnya dunia industri 4.0 pada saat ini berdampak pula pada besarnya permintaan mesin CNC, tetapi banyaknya m…
Mesin CNC dengan kemampuan 5 Axis merupakan teknologi yang penting dalam industri manufaktur modern. Dengan banyaknya penggunaan mesin CNC (Computer Numerical Control) baik di dunia manufaktur maupun Pendidikan, maka kebutuhan akan mesin CNC di Negara Indonesia cukup tinggi. Berkembangnya dunia industri 4.0 pada saat ini berdampak pula pada besarnya permintaan mesin CNC, tetapi banyaknya m…
PT. Jaya Prakarsa merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan kemasan dan kebutuhan material handling. Pada proses produksinya terdapat berbagai macam bentuk serta ukuran yang dibutuhkan untuk kemasan. Dengan banyaknya bentuk dan ukuran, serta banyaknya permintaan produksi yang terus meningkat, tentu sangat dibutuhkan sebuah mesin yang dapat membantu pekerjaan. Dalam kasus ini te…
PT. Jaya Prakarsa merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan kemasan dan kebutuhan material handling. Pada proses produksinya terdapat berbagai macam bentuk serta ukuran yang dibutuhkan untuk kemasan. Dengan banyaknya bentuk dan ukuran, serta banyaknya permintaan produksi yang terus meningkat, tentu sangat dibutuhkan sebuah mesin yang dapat membantu pekerjaan. Dalam kasus ini te…
Penyedia jasa pembuatan alat/komponen yang bersifat kustomisasi berkepresisian tinggi di Indonesia, belum terlalu banyak. Pembuatan alat/komponen tersebut diawali dengan proses 3D printing, kemudian dilakukan proses lanjutan seperti proses milling, ampelas, atau kikir. Artinya membutuhkan dua mesin terpisah, yaitu mesin 3D printing dan mesin milling. Dengan mempertimbangkan nilai ekonomis, …
Penyedia jasa pembuatan alat/komponen yang bersifat kustomisasi berkepresisian tinggi di Indonesia, belum terlalu banyak. Pembuatan alat/komponen tersebut diawali dengan proses 3D printing, kemudian dilakukan proses lanjutan seperti proses milling, ampelas, atau kikir. Artinya membutuhkan dua mesin terpisah, yaitu mesin 3D printing dan mesin milling. Dengan mempertimbangkan nilai ekonomis, …
Media pembelajaran merupakan suatu alat perantara yang berguna untuk memudahkan proses belajar mengajar, dalam rangka mengefektifkan komunikasi antara dosen dan mahasiswa. Mahasiswa jurusan Teknologi Manufaktur diajarkan tentang dasar pemeliharaan mesin termasuk pemeliharaan instalasi listrik. Praktik instalasi listrik yang dilakukan salah satunya adalah troubleshooting. Akan tetapi, pada p…
Dewasa ini, teknologi semakin berkembang dengan pesat salah satunya pada industri manufaktur di bidang produksi sheet metal berbahan ferro dan juga non ferro. Produk berbahan sheet metal saat ini sudah merambah hampir ke semua benda yang dibutuhkan manusia pada kehidupan sehari-hari. Output dari produknya pun sangat bervariatif, mulai dari bentuk yang sederhana hingga bentuk yang komplek, j…
Dewasa ini, teknologi semakin berkembang dengan pesat salah satunya pada industri manufaktur di bidang produksi sheet metal berbahan ferro dan juga non ferro. Produk berbahan sheet metal saat ini sudah merambah hampir ke semua benda yang dibutuhkan manusia pada kehidupan sehari-hari. Output dari produknya pun sangat bervariatif, mulai dari bentuk yang sederhana hingga bentuk yang komplek, j…
Mold Seal Cap merupakan tipe three plate mold, yang menggunakan mekanisme gerakan tambahan yaitu sistem pneumatik dan hidrolik. Sistem ini berfungsi untuk membuat profil pada dinding produk bagian luar. Hal ini yang merupakan satu nilai tambah, sehingga mold seal cap dijadikan tugas semester akhir kami. Seal Cap merupakan salah satu produk yang mempunyai fungsi sebagai penutup botol dengan …
Pengawasan terhadap suatu lokasi/jalan dari lokasi yang berbeda menjadi hal penting mengingat tingkat mobilitas manusia yang semakin tinggi. Hal ini dapat membantu pengguna jalan untuk menghindari kemacetan yang terjadi pada suatu ruas jalan, dengan memilih jalan alternatif yang lain. Saat ini telah muncul berbagai teknologi yang mengakomodasi hal tersebut seperti GPS (Global Positioning Satell…
Alas Mesin Bubut merupakan kerangka utama mesin bubut yang berfungsi sebagai eretan serta kepala lepas bertumpu serta bergerak. Pada umumnya alur alas mesin bubut berbentuk V, datar, atau rata. Alas Mesin Bubut haruslah memiliki ketahanan gesek yang baik, mampu menahan getaran, dan memiliki ukuran yang slidingfit terhadap pasangannya yaitu bisa terhadap eretan ataupun tailstock. Pada pengkaji…