Penurunan permintaan produk Tupperware 811-H mengakibatkan penurunan jumlah produksi, dan juga penumpukan mold yang tidak berproduksi di storage. Untuk mengatasi hal ini, fixture produk 811-H digunakan untuk tujuan membuat variasi bentuk pada produk 811-H, sehingga bentuk lebih menarik dan meningkatkan kembali permintaan produk 811-H. Fixture produk 811-H ini nanti nya akan dipasang pada m…
Dudukan drum air dan oli quenching merupakan alat bantu untuk penyimpanan media quenching. Untuk mesin induksi yang ada di Polman, media yang digunakan untuk proses quenching adalah air dan oli. Proses quenching ini dilakukan pada bak quenching yang terdapat pada mesin induksi itu sendiri. Bak ini digunakan untuk proses quenching baik menggunakan air maupun oli sebagai medianya. Oleh karena it…
Dalam perencanaan pemesinan dibutuhkannya data pemesinan berupa umur pahat sangat penting. Pada penelitian ini, dijelaskan mengenai pengujian umur pahat freis solid carbide jenis flat endmills untuk pemotongan baja paduan AISI O1 dengan metode pemotongan end milling. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui dan memprediksi tool life flat endmills jenis solid carbide untuk pemotongan end …
Fenomena bisnis yang kian menonjol dewasa ini adalah tajamnya persaingan dan ketidakpastian usaha yang semakin liar saja. Tajamnya persaingan hanya menyisakan tempat bagi perusahaan-perusahaan yang dikelola secara efisien & efektif. Ketidakpastian dihadapi dengan pemasokan informasi kepada para pengambil keputusan. Celakanya, di tengah luapan aliran informasi yang melimpah, para pengambil keput…
1 Getting Started , 1-8 2 Organizing Data , 9-49 3 Averages & Variations , 50-93 4 Elementary Probability Theory , 94-150 5 The Binomial Distribution , 151-177 6 Normal Distributions , 178-223 7 Introduction to Sampling Distributions , 224-253 8 Estimation , 254-296 9 Hypothesis Testing , 297-382 10 Regression & Correlation , 383-431 11 Chi Square & F Distributions …
Chapter 1 Basic Theory Chapter 2 Magnetism Chapter 3 Circuit Elements Chapter 4 Sources of Supply Chapter 5 A.C. Theory Chapter 6 Cables Chapter 7 Consumer Appliances Chapter 8 Distribution Systems Chapter 9 Subcircuits Chapter 10 Basic Electronics
Bab 1 Pengantar Umum 1 Bab 2 Hakikat Buku Teks 11 Bab 3 Buku Kerja 43 Bab 4 Penyusunan Buku Teks 67 Bab 5 Penelaah Buku Teks Bahasa Indonesia 83
Taraf minat baca para siswa dan mahasiswa kita turut pula menentukan taraf kemajuan masa depan bangsa dan negara kita. Hal ini perlu kita camkan benar-benar dalam hati. Bab 1 TINJAUAN UMUM (1-22): A. Keterampilan Berbahasa 1 B. Membaca 7 Bab 2 MEMBACA NYARING (23-29): A. Pengertian 23 B. Keterampilan-Keterampilan yang Dituntut dalam Membaca Nyari…