Spindle Test Bar merupakan suatu alat yang mewakili suatu sumbu yang dilakukan pengujian pada posisi vertical dan horizontal terhadap bagian mesin. Dengan adanya Test Bar sebagai alat kalibrasi yang presisi, geometri sebuah mesin dapat diketahui nilai penyimpangannya. Tahap awal dalam proses pembuatan Spindle Test Bar yang dilakukan adalah, mencari informasi mengenai alat Test Bar dari beber…
Inspeksi adalah proses penting yang tidak meningkatkan nilai tambah terhadap produk. Proses inspeksi memiliki peluang untuk dibuat lebih efisien dengan mengimplementasikan teknologi Computer Aided Inspection Planning (CAIP). Computer Aided Inspection Planning (CAIP) merupakan sistem pemodelan produk yang dapat mendeskripsikan kebutuhan pengukuran geometri dan dimensi secara cerdas. Penelit…
Energi matahari merupakan sumber energi terbarukan yang efektif untuk dimanfaatkan melalui penggunaan panel surya menjadi energi listrik. Penggunaan panel surya dapat berfungsi dengan baik ketika posisinya berada menghadap arah datangnya matahari. Sehingga untuk memanfaatkan secara maksimal, panel surya harus mampu bergerak secara dinamis mengikuti pergerakan matahari. Pergerakan panel sur…
PT. LETNI ITB yang sat ini berupaya untuk dapat mengembangkan sebuah konverter kit Material yang digunakan bagian bodi konverter kit adalah ADC 12 dan dibuat dengan menggunakan teknologi High Pressure Die Casting (HPDC) pada proses cold chamber Pengembangan tahap pertama sudah dilakukan oleh tim POLMAN Bandung, tetapi terdapat beberapa kekurangan, seperti ketebalan dinding yang tidak merata, de…
Pembuatan baut dengan sistem manual perlu ditingkatkan produktifitasnya dan keamanannya dengan cara menggunakan sistem semi otomatis. Penelitian ini bertujuan untuk merancang mesin pemanas raw material untuk proses forging dalam industri pembuatan baut menggunakan sistem semi otomatis dengan waktu yang lebih cepat dan memperhatikan keselamatan operator. Penelitian ini menggunakan Metode VD…
Sistem kendali awalnya dikerjakan manusia sebagai operator, kini dikendalikan sistem kendali otomatis. Permasalahan ini merupakan tantangan riset berkepanjangan untuk penerapan teori sistem kendali diberbagai bidang. Mahasiswa dengan pemahaman teori sistem kendali akan membantu dalam proses penelitian. Penerapan BBT sebagai media pengujian untuk membantu pemahaman mahasiswa menguasai metod…
Sistem kendali awalnya dikerjakan manusia sebagai operator, kini dikendalikan sistem kendali otomatis. Permasalahan ini merupakan tantangan riset berkepanjangan untuk penerapan teori sistem kendali diberbagai bidang. Mahasiswa dengan pemahaman teori sistem kendali akan membantu dalam proses penelitian. Penerapan BBT sebagai media pengujian untuk membantu pemahaman mahasiswa menguasai metod…
Centrifugal pump merupakan suatu alat yang mempunyai fungsi untuk memindahkan fluida dari satu tempat ke tempat lain dan memiliki elemen utama berupa motor penggerak dengan sudut impeller yang berputar dengan kecepatan tinggi. Pada centrifugal pump sendiri terdapat suatu komponen yaitu bearing housing, bearing housing adalah salah satu komponen dalam centrifugal pump yang memiliki fungsi se…
Centrifugal pump merupakan suatu alat yang mempunyai fungsi untuk memindahkan fluida dari satu tempat ke tempat lain dan memiliki elemen utama berupa motor penggerak dengan sudut impeller yang berputar dengan kecepatan tinggi. Pada centrifugal pump sendiri terdapat suatu komponen yaitu bearing housing, bearing housing adalah salah satu komponen dalam centrifugal pump yang memiliki fungsi se…
Centrifugal pump merupakan suatu alat yang mempunyai fungsi untuk memindahkan fluida dari satu tempat ke tempat lain dan memiliki elemen utama berupa motor penggerak dengan sudut impeller yang berputar dengan kecepatan tinggi. Pada centrifugal pump sendiri terdapat suatu komponen yaitu bearing housing, bearing housing adalah salah satu komponen dalam centrifugal pump yang memiliki fungsi se…
Centrifugal pump merupakan suatu alat yang mempunyai fungsi untuk memindahkan fluida dari satu tempat ke tempat lain dan memiliki elemen utama berupa motor penggerak dengan sudut impeller yang berputar dengan kecepatan tinggi. Pada centrifugal pump sendiri terdapat suatu komponen yaitu bearing housing, bearing housing adalah salah satu komponen dalam centrifugal pump yang memiliki fungsi se…
Kompresor adalah sebuah perangkat mekanis yang digunakan untuk meningkatkan tekanan fluida gas dengan mengurangi volumenya. Salah satu komponen penting dalam sebuah kompresor adalah crank case, yang berfungsi sebagai rumah untuk bagian-bagian internal kompresor, termasuk poros dan mekanisme penggerak. Penggunaan crank case pada kompresor memiliki beberapa tujuan utama. Pertama, crank case …
Kompresor adalah sebuah perangkat mekanis yang digunakan untuk meningkatkan tekanan fluida gas dengan mengurangi volumenya. Salah satu komponen penting dalam sebuah kompresor adalah crank case, yang berfungsi sebagai rumah untuk bagian-bagian internal kompresor, termasuk poros dan mekanisme penggerak. Penggunaan crank case pada kompresor memiliki beberapa tujuan utama. Pertama, crank case …
Crankcase Air Compressor merupakan salah satu komponen mesin yang berperan penting sebagai wadah pelumas pada mesin compressor dan berfungsi sebagai pelindung bagi komponen komponen penting dalam mesin compressor, seperti komponen yang akan dibuat pada proyek akhir kali ini. Crankcase Air Compressor akan dibuat dengan material FC250 maka standar yang digunakan adalah JIS G5501. Dan untuk memast…
Crankcase Air Compressor merupakan salah satu komponen mesin yang berperan penting sebagai wadah pelumas pada mesin compressor dan berfungsi sebagai pelindung bagi komponen komponen penting dalam mesin compressor, seperti komponen yang akan dibuat pada proyek akhir kali ini. Crankcase Air Compressor akan dibuat dengan material FC250 maka standar yang digunakan adalah JIS G5501. Dan untuk memast…
Crankshaft atau biasa disebut kruk as ataupun poros engkol adalah salah satu komponen dalam mesin pada bagian block silinder yang memiliki fungsi sebagai pengubah gaya linear yang dihasilkan oleh ledakan dalam ruang pembakaran mesin dan disalurkan oleh piston ke lengan piston dan disalurkan lagi ke poros engkol itu sendiri yang merubah gaya menjadi gaya rotasi. Gaya tadi disalurkan kepada f…
Crankshaft atau biasa disebut kruk as ataupun poros engkol adalah salah satu komponen dalam mesin pada bagian block silinder yang memiliki fungsi sebagai pengubah gaya linear yang dihasilkan oleh ledakan dalam ruang pembakaran mesin dan disalurkan oleh piston ke lengan piston dan disalurkan lagi ke poros engkol itu sendiri yang merubah gaya menjadi gaya rotasi. Gaya tadi disalurkan kepada f…
Gate valve merupakan salah satu komponen dalam sistem perpipaan yang berfungsi untuk membuka dan menutup aliran fluida. Cara kerja dari Gate valve adalah menaikan dan menurukan disc untuk membuka dan menuntup aliran fluida. Proses pembuatan yang tepat untuk membuat produk Body Parallel Gate Valve DN 100 PN 16 adalah dengan metode pengecoran logam dengan permesinan pada bagian tertentu. Pada…
Gate valve merupakan salah satu komponen dalam sistem perpipaan yang berfungsi untuk membuka dan menutup aliran fluida. Cara kerja dari Gate valve adalah menaikan dan menurukan disc untuk membuka dan menuntup aliran fluida. Proses pembuatan yang tepat untuk membuat produk Body Parallel Gate Valve DN 100 PN 16 adalah dengan metode pengecoran logam dengan permesinan pada bagian tertentu. Pada…
Pada proyek akhir ini akan membahas secara khusus tentang judul dari tugas penulis yaitu tentang “Perancangan dan Perencanaan Coran Crank Case Air Compressor” dengan bahan FC 250 menurut standar JIS G5501. Proses pengecoran logam diawali dengan pemesanan produk, pembuatan pola dan kotak inti, pembuatan cetakan dan inti, proses peleburan, proses pengerjaan lanjut, hingga pengujian dan pe…