Sistem perpipaan adalah sistem yang digunakan untuk transportasi sebuah fluida dalam suatu tempat ke tempat yang lain. Body Globe Valve 16K DN40 adalah sebuah komponen dari sistem perpipaan yang berfungsi untuk mengatur volume fluida yang dipindahkan.Proses pembuatan Globe Valve 16K DN40 dilakukan dengan menggunakan metode pengecoran pasir (sand casting) dengan pertimbangan dapat membuat pr…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara parameter pemesinan dan keausan cutter (flank wear) dalam proses milling baja amutit (SKS3) menggunakan cutter endmill High-Speed Steel (HSS) diameter 12 mm. Parameter pemesinan yang diteliti meliputi kecepatan potong (Vc =14 m/min dan 18 m/min), laju pemakanan (F = 30 mm/min dan 75 mm/min), dan kedalaman potong (Doc = 0.5, 1, 1.5…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara parameter pemesinan dan keausan cutter (flank wear) dalam proses milling baja amutit (SKS3) menggunakan cutter endmill High-Speed Steel (HSS) diameter 12 mm. Parameter pemesinan yang diteliti meliputi kecepatan potong (Vc =14 m/min dan 18 m/min), laju pemakanan (F = 30 mm/min dan 75 mm/min), dan kedalaman potong (Doc = 0.5, 1, 1.5…
Poros transmisi merupakan komponen krusial dalam mesin yang berfungsi untuk mentransmisikan daya atau gerakan. Poros transmisi harus memiliki sifat-sifat seperti kekerasan, ketangguhan, dan ketahanan aus yang tinggi karena penggunaannya sering dalam kondisi berat (secara terus-menerus). Untuk mencapai sifat-sifat tersebut, diperlukan perlakuan panas berupa proses pengerasan penuh. Namun, p…
Proses permesinan suatu produk merupakan salah satu mata rantai proses produksi yang sangat tergantung pada fasilitas mesin yang tersedia untuk menghasilkan produk yang berkualitas pada suatu industri. Keterbatasan mesin merupakan suatu kendala yang pada umumnya dialami oleh industri-industri menengah ke bawah. Teknologi mesin yang kurang memadai untuk bisa mencapaibentuk dan toleransi ukura…
Penjadwalan merupakan pengaturan waktu dari suatu kegiatan operasi. Penjadwalan mencakup kegiatan mengalokasikan fasilitas, peralatan ataupun tenaga kerja bagi suatu kegiatan operasi dan menentukan urutan pelaksanaan kegiatan operasi. PT. Coppal Utama Indomelt merupakan perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur, saat ini produk dan jasa yang dilakukan PT. Coppal Utama Indomelt adalah Produk …
Penjadwalan merupakan pengaturan waktu dari suatu kegiatan operasi. Penjadwalan mencakup kegiatan mengalokasikan fasilitas, peralatan ataupun tenaga kerja bagi suatu kegiatan operasi dan menentukan urutan pelaksanaan kegiatan operasi. PT. Coppal Utama Indomelt merupakan perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur, saat ini produk dan jasa yang dilakukan PT. Coppal Utama Indomelt adalah Produk …
Meskipun ukurannya kecil dan harganya relatif murah, PIC16F84/A dapat diterapkan ke dalam berbagai aplikasi, mulai dari yang sederhana sampai yang cukup rumit. Buku ini dimaksudkan untuk memberikan gambaran kepada Anda bahwa banyak sekali proyek yang dapat dibuat dengan mikrokontroler PIC16F84/A. Selain pembahasan ringkas tentang teori dasar mikrokontroler PIC16F84/A, dalam buku ini tersedia 13…
Test bar merupakan suatu alat yang memiliki kepresisian tinggi dan menjadi acuan media dalam pengkalibrasian suatu mesin, pengukuran geometri mesin,serta penyimpangan yang terjadi pada mesin akibat menurunnya kinerja atau kehandalan mesin. Dengan menurunnya kinerja, kehandalan serta kepresisian suatu mesin, hal tersebut mengindikasikan penyimpangan yang dimiliki oleh mesin. Berdasarkan hal …
Test bar merupakan suatu alat yang memiliki kepresisian tinggi dan menjadi acuan media dalam pengkalibrasian suatu mesin, pengukuran geometri mesin,serta penyimpangan yang terjadi pada mesin akibat menurunnya kinerja atau kehandalan mesin. Dengan menurunnya kinerja, kehandalan serta kepresisian suatu mesin, hal tersebut mengindikasikan penyimpangan yang dimiliki oleh mesin. Berdasarkan hal …
Industri pertambangan adalah salah satu sektor yang menjadi andalan dalam pembangunan ekonomi di Indonesia. Dalam industri pertambangan, terdapat beberapa alat berat yang biasa seperti excavator, bulldozer, dan dump truck. Alat berat tersebut membutuhkan komponen pendukung yang kuat dan tahan lama, salah satunya adalah baut. PT. Eastech Nusantara merupakan salah satu perusahaan yang berger…
Industri pertambangan adalah salah satu sektor yang menjadi andalan dalam pembangunan ekonomi di Indonesia. Dalam industri pertambangan, terdapat beberapa alat berat yang biasa seperti excavator, bulldozer, dan dump truck. Alat berat tersebut membutuhkan komponen pendukung yang kuat dan tahan lama, salah satunya adalah baut. PT. Eastech Nusantara merupakan salah satu perusahaan yang berger…
Pengecoran logam secara keseluruhan merupakan rangkaian dari beberapa proses yang saling berkaitan, yang diawali dari proses pembuatan gambar perancangan coran dan perancangan pola dari gambar produk yang ada, perencanaan proses pengecoran, pembuatan pola dan kotak inti, pembuatan cetakan dan inti, proses peleburan, proses pembersihan coran hingga pengujian pada casting baik secara mechanic…
Pengecoran logam secara keseluruhan merupakan rangkaian dari beberapa proses yang saling berkaitan, yang diawali dari proses pembuatan gambar perancangan coran dan perancangan pola dari gambar produk yang ada, perencanaan proses pengecoran, pembuatan pola dan kotak inti, pembuatan cetakan dan inti, proses peleburan, proses pembersihan coran hingga pengujian pada casting baik secara mechanic…
Main Bearing Housing QT-14 merupakan rakitan modular yang dirancang untuk memudahkan pemasangan bearing dan poros, melindungi bearing, memperpanjang masa pakai dan memudahkan dalam perawatannya. Fungsi utamanya adalah sebagai rumah/tempat dari sebuah bearing. Part ini akan terpasang pada produk/alat yang bersifat dinamis dan terletak pada sistem gear transmission. Berdasarkan kebutuhan sif…