ABSTRAK Penelitian ini merupakan kelanjutan dari penelitian sebelumnya, yaitu simulasi produk link Track. Part ini digunakan di Mesin Pengeruk Pertambangan Batubara PT Bukit Asam Muara Enim Sumatra Selatan. Pada penelitian sebelumnya telah dilakukan perancangan coran dan simulasi dengan skala produk 1: 2,5. Hasilnya diperoleh produk cor yang sound casting dengan menggunakan tiga penambah atas…
Material bimetalik diperoleh dengan cara penyatuan dua material yang memiliki sifat yang berbeda, punch dan dies ialah salahsatu produknya. Metode resistence spot welding dapat dilakukan untuk pembuatan material bimetalik, metode ini lebih mudah dilakukan dibanding metode lain terutama untuk produk ukuran kecil. Material yang digunakan ialah Ni-Hard 4 dan FCD 700. Tujuan dari penelitian ini ial…
Metode pengeringan umum dilakukan oleh petani di Indonesia terutama untuk mengeringkan hasil pertaniannya seperti padi, kopi, jagung, kacang tanah, biji-bijian dan produk pertanian lainnya sebelum disimpan di gudang. Pada umumnya para petani mengeringkan hasil panennya langsung dibawah sinar matahari. Namun hasil pengeringan dibawah sinar matahari secara langsung memiliki banyak kelemahan antar…
Komponen-komponen mesin di dalam industri automotif sebagian besar dibuat dengan proses pengecoran logam. Benda cor Bracket Rear Suspension Rearward adalah salah satu komponen tersebut yang dibuat dengan bahan FCD 450. Dalam karya tulis ini dibahas bagaimana membuat suatu perencanaan pembuatan benda cor tersebut yang berhubungan dengan desain proses dan biaya produksinya. Dalam karya tulis in…
Ferro Casting Ductile (FCD) merupakan besi tuang bergrafit bulat dimana termasuk ke dalam salah satu kelas dari besi tuang. Penggunaan FCD memiliki peran yang sangat banyak, diantaranya, aplikasi FCD terdapat di peralatan berat, otomotif, konstruksi, dll. Rendahnya yield yang terjadi pada proses pengecoran logam merupakan salah satu penyebab diadakannya penelitian ini. Tujuan penelitian ini ada…
Limbah logam berat atau heavy metal termasuk ke dalam limbah B3 ( Bahan Berbahaya dan Beracun). Limbah yang mengandung logam berat adalah masalah lingkungan yang menjadi perhatian banyak pihak, terutama bagi industri-industri di tanah air. Beberapa kegiatan industri di tanah air saat ini masih mencari cara untuk mereduksi dampak negatif dari logam berat, berbagai cara sudah dilakukan, namun mas…
Hydraulic Ram Housing merupakan komponen dari satu kesatuan fungsi Hydraulic Ram. Hydraulic Ram Housing berfungsi sebagai body atau casing dari Hydraulic Ram dan nantinya akan digabung dengan komponen lain seperti valve, nut, dan pipe. Setelah digabung dengan beberapa komponen lain tersebut, maka Hydraulic Ram akan befungsi dengan memanfaatkan tekanan yang berasal dari debit air yang datang. Me…