Seiring dengan perkembangn industri 4.0 dan kondisi pandemik yang sedang terjadi, maka dibutuhkan sebuah media interaktif untuk pembelajaran yang menyesuaikan dengan perkembangan zaman. Berdasarkan masalah tersebut maka perlu dibuat sebuah media pembelajaran yang informatif dan atraktif. Dengan menggunakan teknologi virtual reality yang memanfaatkan kamera 360 derajat, maka visualisasi di lab…
Masa pandemik seperti yang kita alami pada saat ini, mendorong kita untuk melaksanakan segala sesuatu pekerjaan di rumah. Khususnya dalam bidang pendidikan, peserta didik pun terpaksa melakukan kegiatan belajar dirumah masing-masing dengan pembaharuan yang ada seperti melakukan pembelajaran secara daring (Dalam Jaringan). Pembuatan media pembejaran ini bertujuan untuk mempermudah mahasiswa pend…
Mesin 3 Dimensional Concrete Printing adalah salah satu metode manufaktur aditif yang menghasilkan objek tiga dimensi dari program desain 3D model (digital). Mesin pencetak akan membaca file desain program dan mencetak lapisan material berupa plastik, resin, beton, pasir, baja,dan lainnya sampai objek terbentuk. Program studi Teknologi Manufaktur telah merancang dan membangun mesin 3 D Conc…
Mesin 3 Dimensional Concrete Printing adalah salah satu metode manufaktur aditif yang menghasilkan objek tiga dimensi dari program desain 3D model (digital). Mesin pencetak akan membaca file desain program dan mencetak lapisan material berupa plastik, resin, beton, pasir, baja,dan lainnya sampai objek terbentuk. Program studi Teknologi Manufaktur telah merancang dan membangun mesin 3 D Conc…
Pada kondisi saat ini kegiatan belajar mengajar terganggu karena adanya pandemi COVID 19. Oleh karena itu pemerintah mengurangi aktivitas kegiatan belajar mengajar untuk menghindari kerumunan masa. Media pengajaran dan infonmasi semakin bervariatif pada saat ini, kegiatan belajar mengajar tidak hanya dapat dilakukan di sekolah atau di kampus, tetapi bisa juga dilakukan secara dalam jaringan (da…
PT Sentra Usahatama Jaya (SUJ) merupakan pabrik gula rafinasi yang mempunyai pembangkit listrik mandiri untuk memenuhi kebutuhan listrik perusahaan. Pembangkit listrik PT SUJ dikelola oleh department Power Plant Utility (PPU) yang beroperasi selama tiga shift atau 24 jam penuh. Melihat pentingnya listrik untuk kebutuhanproses produksi, tentu saja menjaga availability (ketersediaan) mesin merup…
Unmanned Surface Vehicle sebagai wahana kapal tanpa awak sering digunakan untuk kegiatan survei Batimetri. Namun, koneksi antara Ground Control System dengan USV kerap kali terputus, sehingga data saat survei tidak tersimpan pada komputer, oleh karena itu dibutuhkan suatu alat penyimpan data sebagai solusi alternatif apabila koneksi telemetri terputus. Alat tersebut adalah Data Logger. Kar…
Rangkaian daya adalah rangkaian yang menggunakan perangkat semikonduktor daya untuk mengubah catu daya dari bentuk gelombang tertentu (seperti gelombang sinus) ke catu daya bentuk gelombang lain (seperti gelombang non-sinusoidal), dan sebaliknya. Pada percobaan ini dibahas langkah-langkah kerja dari keluaran kendali sampai keluaran rangkaian daya dan karakteristik dari hasil bentuk gelomba…
Rangkaian daya adalah rangkaian yang menggunakan perangkat semikonduktor daya untuk mengubah catu daya dari bentuk gelombang tertentu (seperti gelombang sinus) ke catu daya bentuk gelombang lain (seperti gelombang non-sinusoidal), dan sebaliknya. Pada percobaan ini dibahas langkah-langkah kerja dari keluaran kendali sampai keluaran rangkaian daya dan karakteristik dari hasil bentuk gelomba…
Media ajar pengendalian pompa berbasis internet of things (IOT) merupakan salah satu media ajar pada jurusan Teknik Manufaktur di Politeknik Manufaktur Bandung yang mendukung kegiatan pembelajaran untuk mahasiswa D3 pada program praktik pompa. Setelah mahasiswa melakukan praktikum pompa dasar, media ajar ini dapat mendukung mahasiswa untuk lebih memahami sistem pengendalian pompa jarak jau…
PT.Inkote bergerak sebagai produsen metal coatings dan metal printing bekerja sama dengan PT.Sima Technology untuk membuat alat bantu yang digunakan sebagai elemen pendukung dalam sistem produksi massal yaitu mesin filling tinta solvent. Mesin filling tinta solvent ini berfungsi untuk memasukan cairan tinta solvent dari tangki utama yang kemudian dimasukan kedalam kaleng produk kapasitas p…
Perkembangan teknologi manufaktur mengharuskan proses produksi yang efektif dan efisien. On-Machine Measurement (OMM) dapat meminimalisasi proses yang tidak menambah nilai secara langsung yaitu inspeksi dan setting mesin. Namun, pada kasus benda kerja seperti dies pada press tool yang memiliki fitur lubang yang banyak, OMM memerlukan perencanaan agar proses inspeksi dapat berjalan dengan c…
Politeknik Manufaktur (POLMAN) Bandung merupakan politenik yang menerapkan sistem production based education, yang memiliki karakter atau kebiasaan berbeda dengan pendidikan vokasi lainnya dalam menyelesaikan pekerjaannya. Hal ini berkaitan langsung dengan perencanaan produksi, perencanaan produksi dapat dikatakan baik apabila memiliki keakurasian yang tepat dengan yang terjadi di lapangan…
Pada program perkuliahan semester empat, mahasiswa program studi Teknik Pemeliharaan Mesin mendapatkan materi program praktik CNC Kontrol yang memiliki kode praktik KCNC. CNC Kontrol merupakan salah satu bagian dari mesin CNC dan merupakan bagian terpenting dalam pengendalian mesin CNC, karena bagian ini berisi tombol – tombol yang berfungsi sebagai perintah untuk menggerakan bagian perka…
Masa pandemik seperti yang kita alami pada saat ini, mendorong kita untuk melaksanakan segala sesuatu pekerjaan di rumah. Khususnya dalam bidang pendidikan, peserta didik pun terpaksa melakukan kegiatan belajar dirumah masing-masing dengan pembaharuan yang ada seperti melakukan pembelajaran secara daring (Dalam Jaringan). Pembuatan media pembejaran ini bertujuan untuk mempermudah mahasiswa …
Tanur induksi digunakan untuk meleburkan logam dengan menggunakan arus listrik. Energi listrik dikonversikan menjadi induksi magnet dari kumparan tembaga yang melingkari crucible. Energi ini dihasilkan oleh perangkat pembangkit yang mengaliri arus listrik bolak-balik. Perangkat pembangkit inilah yang disebut Variable Induction Power (VIP) atau juga disebut Power supply cabinet. Didalam kabi…
Dalam proses pemotongan di mesin perkakas, gerakan utama pada pemesinan adalah gerakan utama pada Spindle mesin, gerakan pengumpanan untuk menentukan Depth of Cut, serta gerakan pemakanan pada saat proses pemotongan. Ketiga aspek tersebut menjadi parameter utama dalam proses pemesinan. Penelitian yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui besar inefisiensi daya pemesinan yang terjadi pada p…
Salah satu proses permesinan yang digunakan adalah proses milling dengan mesin CNC milling yang dilengkapi dengan cutting fluid untuk mengurangi dampak dari proses pemotongan. Salah satu teknik dari cutting fluid adalah menggunakan MQL (Minimum Quantity Lubricantion) sebagai penerapan ISO 14001 dalam mengurangi limbah coolant dilingkungan yang memiliki kelebihan lebih ekonomis dalam mengur…
Pada tahun 2020, Polman Bandung telah mengembangkan sebuah rancangan struktur rangka mesin CNC milling yang optimal. Sehingga, rancangan mesin tersebut dapat digunakan di masa yang akan datang. Kemudian, pada tahun 2021 Polman Bandung menerima pesanan Mesin CNC Milling Training Unit. Namun, rancangan yang telah dikembangkan pada tahun 2020, tidak dapat digunakan karena tidak sesuai dengan …