Penelitian ini membahas mengenai sistem monitoring untuk kesehatan jembatan menggunakan WSN yang telah berhasil melakukan fungsi utamanya yaitu membaca data sensor dari tiap node untuk di monitoring. Sistem dibuat dengan memakai 5 node dengan 5 jenis sensor di mana jenis sensor tersebut ialah DHT11, GY-521, Load Cell, ToF, dan US-100 dengan mikrokontrolernya menggunakan Wemos D1 mini dan E…
Universal Robot gripper merupakan bagian dari robot untuk proses pengambilan benda kerja yang dapat diinstal di berbagai robot. robot gripper yang berada di pasaran membutuhkan beberapa penyesuaian pada sektor grippernya untuk digunakan di robot yang lain. Tujuan penelitian ini adalah membuat satu sistem kendali universal robot gripper yang dapat digunakan di UR5e dan Yaskawa motoman MH5. S…
Universal Robot Gripper merupakan sebuah Gripper robot yang digunakan untuk melakukan pick and place benda kerja. Universal robot gripper memiliki tujuan agar dapat digunakan pada berbagai macam robot dan dapat dikontrol melalui teach pendant masing-masing robot tanpa melakukan banyak penyesuaian jika dibandingkan dengan gripper yang ada di pasaran. Dalam pengerjaan Universal Robot Gripper…
Proses pemolesan permukaan benda silinder yang berkarat karena korosi di Politeknik Manufaktur Bandung umumnya dilakukan secara manual di mesin bubut dengan menggunakan amplas lembaran yang disentuhkan secara langsung menggunakan tangan. Pemolesan secara manual dapat membahayakan operator karena adanya kontak langsung antara operator dengan benda kerja yang berputar. Metode lain yang diguna…
Ragum hidrolik merupakan alat pencekaman yang system penggerak/sistempencekamannya memanfaatkan sistemhidrolik di mana sistemhidrolik yang digunakan adalah dari sebuah dongkrak hidrolik. Dengan menggunakan dongkrakhidrolik, kekuatanpencekamanmaksimal yang dihasilkandapatmencapai 2 hingga5 tontergantungspesifikasidongkrak yang digunakan. Ragumhidrolikinidibuatsebagaibentukinovasi/pengembangansi…
Dewasa ini, teknologi semakin berkembang dengan pesat salah satunya pada industri manufaktur di bidang produksi sheet metal berbahan ferro dan juga non ferro. Produk berbahan sheet metal saat ini sudah merambah hampir ke semua benda yang dibutuhkan manusia pada kehidupan sehari-hari. Output dari produknya pun sangat bervariatif, mulai dari bentuk yang sederhana hingga bentuk yang komplek, j…
Dewasa ini, teknologi semakin berkembang dengan pesat salah satunya pada industri manufaktur di bidang produksi sheet metal berbahan ferro dan juga non ferro. Produk berbahan sheet metal saat ini sudah merambah hampir ke semua benda yang dibutuhkan manusia pada kehidupan sehari-hari. Output dari produknya pun sangat bervariatif, mulai dari bentuk yang sederhana hingga bentuk yang komplek, j…