Proses coining adalah proses metal forming yang bertujuan untuk membuat kontur pada permukaan pelat logam. Dengan memanfaatkan gaya dengan besar tertentu material didesak agar mengisi rongga cetakan pada punch dan diesnya. Proses ini dapat dijadikan alternatif untuk pembuatan medali wisuda dari proses die casting. Nilai dari gaya coining diperoleh berdasarkan rumus perhitungan gaya coining yakn…
Proses coining merupakan operasi pembentukan pada permukaan pelat yang akan dibentuk. Proses ini membuat dua sisi permukaan pelat membentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch ataupun dies. Terdapat rumus umum mengenai gaya coining yaitu Fc = Kr x Aproyeksi, namun rumus ini tidak memperhitungkan kedalaman kontur logo coining. Gaya umum coining hanya memperlihatkan batas minimal gaya yang d…
Proses embossing adalah proses pembentukan pada permukaan plat dengan penekanan hingga membentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch dan dies. Terdapat rumus umum mengenai gaya embossing yaitu F = kr x Ap, tetapi dalam rumus ini tidak menyatakan kedalaman kontur yang dinginkan karena gaya umum embossing hanya menunjukan batas minimal gaya yang dibutuhkan. Berdasarkan permasalahan diatas,…
Perancangan proses merupakan kunci penting untuk menghubungkan anatara tahapan desain dan tahapan produksi dalam suatu industri manufaktur. Selain itu, perencaan proses merupakan aktifitas yang menghabiskan waktu dan mempengaruhi konsistensi serta waktu proses pemesinan. Oleh karena itu usaha memperpendek waktu perencaan proses akan memperpendek waktu persiapan produksi. Pada akhirnya perencana…
Proses coining adalah proses untuk membuat dua sisi permukaan pelat membentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch ataupun dies. Proyeksi kontur antara punch dan dies yang dihasilkan memiliki bentuk kontur yang berbeda dan material didesak secara paksa untuk mengikuti kontur yang dibuat. Gaya umum yang dipakai sebagai acuan perhitungan menggunakan rumus F = Kr x Aproy, namun rumusan ga…
Proses coining merupakan operasi pembentukan pada permukaan pelat yang akan dibentuk. proses ini membuat dua sisi permukaan pelat pembentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch ataupun dies. Terdapat rumus umum mengenai gaya coining yaitu Fc=Kr x Aproyeksi, namun rumus ini tidak memperhitungkan kedalaman kontur logo coining, gaya umum coining hanya memeperlihatkan batas minimal gaya yang di…
Proses coining adalah proses untuk membuat dua sisi permukaan pelat membentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch ataupun dies. proyeksi kontur antara punch dan dies yang dihasilkan memiliki bentuk kontur yang berbeda dan material didesak seara paksa untuk mengikuti kontur yang dibuat. Gaya umum yang dipakai sebaai acuan perhitungan menggunakan rumus F=Kr x Aproy, namun rumusan gaya coinin…
Perancangan proses merupakan kunci penting untuk menghubungkan anatara tahapan desain dan tahapan produksi dalam suatu industri manufaktur. Selain itu, perencaan proses merupakan aktifitas yang menghabiskan waktu dan mempengaruhi konsistensi serta waktu proses pemesinan. Oleh karena itu usaha memperpendek waktu perencaan proses akan memperpendek waktu persiapan produksi. Pada akhirnya perencana…
Proses embossing adalah proses pembentukan pada permukaan plat dengan penekanan hingga membentuk proyeksi kontur yang terdapat pada punch dan dies. Terdapat rumus umum mengenai gaya embossing yaitu F=kr x Ap, tetapi dalam rumus ini tidak menyatakan kedalaman kontur yang diinginkan karena gaya umum embossing hanya menunjukan batas minimal gaya yang dibutuhkan. Berdasarkan permasalahan diatas,…
Meningkatnya permintaan pihak konsumen untuk memperbnyak jumlah produksi sebuah tutup botol, menjadi target baru yang harus bisa di capai oleh pihak perusahaan. Pada awalnya semua tutup botol dicetak dengan jumlah dua puluh empat buah setiap kali proses pencetakan harus ditutup satu persatu secara manual oleh operator, yang menyebabkan proses produksi menjadi lebih lama. Kemudian untuk memper…
PT.Mekar Armada Jaya merupakan salah satu perusahaan besar yang bergerak dalam bidang stamping & tooling yaitu memproduksi autobody otomotif dan pembuatab dies. Stemping terdiri dari tiga tahapan yaitu loading part, stamping part, unloading part. Dalam proses stamping dibutuhkan 2 pekerja dalam setiap mesin press dimana para pekerja memiliki peran masing-masing, yaitu satu orang sebagai operat…
ABSTRAK Dalam lingkungan industri yang perlu di tingkatkan untuk membuat perusahaan lebih maju dan lebih baik caranya dengan meningkatkan kinerja proses produksi, waktu produksi dan membuat solusi dari masalah atau kendala yang terjadi. Kekurangan unit mesin bor dan unit mesin las potong untuk pembuatan lubang saat proses produksi mengakibatkan proses produksi menjadi lebih lama, dimana m…
Preventive maintenance adalah suatu pengamatan secara sistematik disertai analisis teknis-ekonomis untuk menjamin berfungsinya suatu peralatan produksi dan memperpanjang umur peralatan yang bersangkutan. Preventive maintenance dikatakan efektif bila dapat:menurunkan unscheduled downtime (perawatan tak terjadwal), menurunkan biaya perawatan, meningkatkan ketrampilan SDM, meningkatkan kapasitas p…
PT Wavin Duta Jaya merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang pipa plastik PVC, PE, PPR, fitting plastik, dan adhesive yang dibagi dalam dua departemen produksi yaitu Departemen Pipa dan Departemen Fitting. Departemen Fitting merupakan bagian perusahaan yang khusus untuk membuat sambungan fitting dengan menggunakan berbagai jenis mesin injeksi plastik dalam pembuatannya. Untuk menj…
Pintel chain pin adalah pena yang berfungsi sebagai penghubung pintel chain pada komponen filler elevator. Fungsi filler elevator adalah sebagai alat pemindah batu bara dari satu stasion ke stasion lainnya. Produk pintel chain pin sedang di produksi oleh sektor produksi Politeknik Manufaktur Negeri Bandung. Dalam proses pembuatan komponen pintel chain pin memiliki runtutan proses yang panjang y…
Preventive maintenance adalah suatu pengamatan secara sistematik disertai analisis teknis-ekonomis untuk menjamin berfungsinya suatu peralatan produksi dan memperpanjang umur peralatan yang bersangkutan. Preventive maintenance dikatakan efektif bila dapat:menurunkan unscheduled downtime (perawatan tak terjadwal), menurunkan biaya perawatan, meningkatkan ketrampilan SDM, meningkatkan kapasitas p…
ABSTRAK PT. Toyo Dies Indonesia adalahperusahaanmanufakturspesialis di bidang drawing dies (cetakankawat), spesial tools, perlengkapanmesindanpabrikasi. PT. Toyo Dies Indonesia merupakanperusahaan yang menjadisupplyerperlengkapan mesin untukbeberapa perusahaan. Perlengkapan mesin yang dibuat kali ini adalahbase jig cuttingpada mesin micro cuttingpesanandari PT KD HEAT.Base jig cutting mer…