Inokulasi adalah proses pemberian bahan tambah pada pembuatan besi cor kelabu yang berfungsi untuk pembentukan grafit, mencegah terjadinya karbida dan lain lain. Pemberian Inokulasi untuk metode in mould (proses memasukan inokulasi didalam cetakan)adalah 0.05%, apabila pemberian inokulasi berlebih ataupun kurang akan merugikan sifat mekanis dari besi cor kelabu itu sendiri. Oleh karena itu perl…
Politeknik Manufaktur Negeri Bandung (POLMAN) merupakan salah satu lembaga pendidikan di Indonesia yang bergerak dalam bidang industri manufaktur. Polman banyak melakukan kerjasama dengan perusahaan manufaktur lainnya baik dalam pengembangan bidang teknologi manufaktur maupun jasa dalam pembuatan suatu produk. Penyelenggaraan proses pendidikan yang baik perlu didukung oleh sarana serta prasa…
Proses pemotongan baja dengan api las gas merupakan salah satu langkah awal dari proses pemesinan. Untuk pemotongan baja bentuk lurus, prosesnya dapat dilakukan dengan mudah, lain halnya dengan proses pemotongan secara melingkar, yang memerlukan alat bantu tambahan untuk dapat menggerakkan nozzle secara melingkar dengan kecepatan konstan. Di bengkel Politeknik Manufaktur Negeri Bandung, pemoton…
ABSTRAK: Mesin Notching atau mesin Potong Sudut adalah mesin yang digunakan untuk memotong sudut pada material plat atau siku, prinsip kerjanya adalah dengan cara memberi tekanan pada bagian tertentu sehingga terjadi potongan pada bagian tersebut. Salah satu mesin Notching yang penulis temukan merupakan mesin dengan sistem kerja hidrolik yang menggunakan water cooler sebagai sistem pendingin…
Pada hasil penelitian di sebuah tambak garam pesisir Kota Cirebon, ditemukan proses pembuatan garam masih menggunakan cara tradisional. Seperti pada proses pemindahan air laut ke tambak masih menggunakan tenaga manusia dengan dibantu alat berupa ember. Sebelumnya sudah terdapat sebuah pompa tenaga angin, namun dalam kondisi yang tidak berfungsi akibat beberapa komponen yang rusak, berkarat, ata…
Pneumatic Tensioner adalah salah satu alat bantu dalam pembuatan kumparan (Coil Assembly). Alat ini berfungsi untuk menjaga kadar tegangan tembaga (wire) agar tidak kendur saat digulungkan pada mandrel yang berputar pada mesin Winding. prinsip kerja alat ini adalah Wire dari bahan mentah melaju memasuki diantaranya Divider Plate Stainless Steel dan Nlyon kemudian ditekan menggunakan Pressing Sy…
CV Karya Hidup Sentosa merupakan perusahaan asli Indonesia yang berada di Daerah Istimewa yogjakarta yang bergerak dibidang pembuatan kendaraan dan mesin alat pertanian. Di CV Karya Hidup Sentosa ini memiliki suatu produk salah satunya yaitu Quick Truck. Pada saat Program Praktik Industri penulis di berikan tugas untuk membuat Plan Do Check Action (PDCA) yang diharuskan untuk mencari permasal…
CV Karya Hidup Sentosa merupakan perusahaan asli Indonesia yang berada di Daerah Istimewa yogjakarta yang bergerak dibidang pembuatan kendaraan dan mesin alat pertanian. Di CV Karya Hidup Sentosa ini memiliki suatu produk salah satunya yaitu Quick Truck. Pada saat Program Praktik Industri penulis di berikan tugas untuk membuat Plan Do Check Action (PDCA) yang diharuskan untuk mencari permasal…