Memaparkan dan membahas pertumbuhan Indonesia pada masa 25 tahun pertama abad ini, baik masyarakatnya, akselerasi perubahan sosial, politik dan pembaharuannya, serta makin mantapnya peranan kaum pergerakan menuju cita-cita kemerdekaan. Pengarangnya menafsirkan, bahwa perubahan pola-pola kepemimpinan di dalam masyarakat pada perempat pertama abad ini membentuk dasar sosial bagi kemerdekaan poli…
Fakta yang tersembunyi dan disembunyikan tentang mahakarya Ulama dan Santri dalam menegakkan NKRI. Mengubah Pikiran Bangsa melalui Sejarah ix Sekapur Sirih xi Bab 5 Peran Ulama dalam Pembangunan Organisasi Militer Modern 1 Bab 6 Peran Ulama dalam Gerakan Protes Sosial dan Pemberontakan Tentara Pembela Tanah Air 85 Bab 7 Peran Ulama dalam Menegakkan dan Mempertahan…
Masyarakat tiba-tiba tersentak dengan hasil temuan Tim Katastropik Purba yang meneliti situs Gunung Padang pada tahun 2011. Benarkah pada situs yang terdapat di Cianjur Jawa Barat tersebut pernah terdapat peradaban yang sangat tinggi pada tahun 11.600 SM (sebelum masehi)? Bukti-bukti yang ditemukan, baik oleh tim Katastrospik Purba maupun tim berikutnya, Tim Terpadu Riset Mandiri secara ilmiah …
Banyak orang yang tidak mengenal Cheng Ho daripada yang mengenal Cheng Ho. Catatan perjalanan muhibah Cheng Ho ini diangkat kembali adalah untuk bahan kajian ataupun renungan bagi generasi yang akan datang bahwa pada abad ke-14 telah ada seorang bahariwan asal Tiongkok yang telah berlayar ke Asia Afrika dengan memimpin kurang lebih 208 kapal yang tidak tertandingi oleh pelaut manapun sampai saa…
KISAH KEHIDUPAN, KEMATIAN, VENEZUELA, dan PENINGGALANNYA Hugo Chavez merupakan sebuah fenomena. Ketika kali pertama berkuasa pada 1999, Chavez menjanjikan sebuah revolusi demokratis untuk mengubah negerinya. Di Venezuela dan berbagai negara lain, ia menjadi simbol harapan dan kebebasan bagi masyarakat. Dalam masa kepresidenannya selama 13 tahun. Chavez memegang kendali atas industri miny…
Sosok Soeharto memang penuh kontroversi. Ia dihujat dan dicaci, tapi di lain sisi dikenang, dihormati, bahkan dipuja-puji. Berkuasa selama 32 tahun, tentu Soeharto banyak mengeluarkan kebijakan dan pencapaian yang bermanfaat bagi rakyat Indonesia. Salah satu yang patut dikenang adalah swasembada pangan. Tapi, apakah hanya itu? Ada kisah tentang sisi lain Soeharto secara manusiawi, mulai d…
Syafi'i memang dikaruniai kecerdasan istimewa, kemampuan nalar dan gaya bahasa yang luar biasa. Pada usia 20 tahun ia sudah hafal kitab "al-Muwaththa" karya monumental Imam Malik. Imam Malik mengagumi kehebatan Syafi'i sembari berkata; "Wahai Muhammad (Syafi'i), sesungguhnya Allah telah memancarkan cahaya ke hatimu, maka jangan engkau sia-siakan cahaya itu dengan berbuat maksiat. Esok akan ban…
Mewujudkan Indonesia merdeka dan berdaulat memerlukan perjuangan darah dan airmata. Sebut saja Soekarno, Mohammad Hatta, dan Sutan Sjahrir yang merupakan tokoh-tokoh pelopor bangsa. Bahkan tokoh-tokoh lainnya seperti Johannes Leimena, Fatmawati, MH Thamrin, Roeslan Abdulgani juga memiliki peran besar dalam perjalanan sejarah bangsa. Mereka layak disebut sang pelopor, sang pendobrak. Rosih…
Terbaring lumpuh 30 tahun Tapi Terus mengajar dari tempat tidurnya. "Saya yang lumpuh ini tidak ingin hanya menyusahkan orang, tapi saya juga harus bermanfaat untuk orang lain." 0 Een Sukaesih: Dramatik dan Menginspirasi xviii 1 Kampung Sumur, Musim Kemarau 1963 1 2 Ayah-Ibu Bercerai, Diasuh sang Nenek 9 3 Jaga Sawah dan Kepala Een Dipatuk Ayam 15 4 Ingin jadi Guru seperti pak…
Kisah pertemuan Daisaku Ikeda dengan 20 orang yang telah menginspirasi jutaan orang di seluruh dunia. Orang-orang tersebut antara lain Nelson Mandela, Rosa Parks, Arnold Toynbee, dan tokoh-tokoh besar lainnya. Setiap kisahnya menceritakan perjuangan melawan pasukan diskriminasi dan penindasan. Mereka telah menunjukkan bahwa kesungguhan, ketekunan, dan optimisme dapat mencapai impian perdamaian.…
Daftar Curhat: Catatan editor iii Matur nuwun iv Curhat pojok kubikel 1 Menyenangkannya menjadi Jemaah Kubikeliyah 2 Duka Nestapa Jemaah Kubikelyah 4 Harus bagaimana 6 Work hard now, Travel more later 9 Lembur demi libur 10 Kapan cuti terbaik 12 Mengapa harus traveling 14 Memaksimalkan tabungan untuk traveling 17 Jurus jitu demi liburan 23 Perlunya merencana…
Berbagai daya tarik di kota Bandung. Daya tarik dikelompokkan menurut lokasinya - pusat, utara, timur, selatan, barat, plus sejumlah kawasan sekitar kota - untuk memudahkan anda mengatur efektivitas kunjungan. Selain itu, terdapat informasi tentang latar belakang secara umum seperti kondisi geografi, sejarah, aksesibiitas, akomodasi, dan fasilitas lain seperti belanja kuliner dan belanja terken…
Penuh keberanian, Nekad, Modalnya dicari di sepanjang jalan, Menghimpun makna, dan mencatatnya. Perjalanan yang dilakukan bukan sekadar jalan-jalan biasa, melainkan membaca alam untuk mencari hikmah-hikmah kehidupan dan menjadikannya sebagai pelajaran. Dalam perjalanan itu, sang traveler tak segan-segan untuk tidur dimanapun. Benar-benar menjadi pengelana. Hebatnya, perjalanan itu dicat…
Mereka yang sedang mencari buku panduan bagaimana cara mencapai sebuah daerah tujuan wisata dan macam-macam atraksi yang bisa dinikmati di sana, harap cari buku lain! Ya, yang disana itu! Termasuk yang ada tulisan LONELY PLANET! Sebab, ini bukan buku yang cuma memberi inspirasi traveling. Ini adalah catatan seorang penggila jalan-jalan yang rasa ingin tahunya kelewat besar. Secara obsesif…
Setiap perjalanan memberikan warna dan kesan tersendiri bagi pelakunya. Lebih dari apapun, perjalanan memberikan hikmah tersirat dan indah tersurat dari tempat-tempat menarik yang kita kunjungi. Meskipun ditulis secara personal, buku 'The Paradise Journeys' tidak semata-mata memamerkan kisah para penuisnya. Ada pemahaman, pengalaman, dan hikmah yang ingin dibagi. Sejauh apapun kita melang…
Kumpulan kisah penuh inspirasi 50 lebih wanita yang menorehkan pencapaian luar biasa. Mereka telah menunjukkan keberanian dalam menghadapi kesulitan. Beberapa bahkan gigih membela keyakinannya sekalipun dengan tebusan nyawa. Pengaruh mereka sangat besar bagi dunia. Memerintah lebih dari 400 juta orang di sebuah kekaisaran terbesar di sepanjang sejarah. Atau menulis buku yang memicu peran…
BERAWAL DARI MEMBACA (halaman 1-22) MEREKA (17 Tokoh dunia) yang BESAR karena MEMBACA (halaman 23-274). Buku ini berupaya mengajak berbagai kalangan untuk sama-sama membangun fondasi kemajuan bangsa yang kokoh dengan menampilkan fakta sejarah berupa orang-orang besar.
Buku ini mengungkap rekaman jejak perjalanan hidup seorang prajurit bernama MMR. Kartakusuma, yang sepanjang kehidupannya banyak berperan menyumbangkan konsep dan pemikiran dalam membangun dan mengembangkan organisasi ketentaraan di Indonesia sejak periode TKR hingga TNI. "Jalan saya memang sudah ditakdirkan untuk terus menerus menjadi formatur. Mulai dari Resimen, Brigade, Divisi, sampa…
Hidup harus dihiasi dengan mimpi yang silih berganti. Dengan begitu, hidup akan selalu terasa dinamis dan menantang. Bagi Winarno, mimpi adalah daya gerak bagi hidup yang sedang dijalaninya. Dalam kaitan dengan mimpi, salah satu lagu yang sering distir adalah "The impossible dream" yang berbunyi: "To dream the impossible dream/To fight the unbeatable for/To bear with unbearable sorrow/And to ru…