Printed
Estimasi Harga Pokok Pembuatan Part Aktif Press Tool Tie Clip
Topik yang diangkat pada karya tulis ini adalah biaya pokok pembuatan part aktif press tool yang dimaksud. Untuk membahas biaya pokok pembuatan, diperlukan perhitungan biaya bahan/material, biaya pemesinan serta proses lanjut, dan biaya yang sudah termasuk overhead. Adapun tujuan dari perhitungan biaya pokok pembuatan, selain sebagai informasi awal untuk biaya pokok pembuatan part aktif press tool terutama pada part aktif press tool tie clip kemudian sebagai aplikasi serta menambah pengetahuan penulis tentang ilmu PPC yang didapat dalam perkuliahan. Maka penulis memutuskan untuk memberi judul Estimasi Biaya Pokok Pembuatan Part Aktif Press Tool Tie Clip, yang dijadikan sebagai Tugas Semester Akhir di Polman.
Tidak tersedia versi lain