Printed
Karat dan Pencegahannya
Bab 1 Perkenalan dengan Karat , 1
Bab 2 Karat Atmosfer , 3
Bab 3 Mekanisme Elektro Kimia , 9
Bab 4 Sel Karat , 19
Bab 5 Karat Galvanis , 29
Bab 6 Karat Regangan , 33
Bab 7 Karat Pelarutan Selektif , 43
Bab 8 Karat Celah , 47
Bab 9 Karat Arus Liar , 49
Bab 10 Karat titik Embun , 51
Bab 11 Karat Bakteri , 57
Bab 12 Proses Pembusukan Metal Lainnya , 61
Bab 13 Pencegahan Karat , 97
1. Perbaikan Lingkungan yang Korosif , 98
2. Neralisasi bahan/Zat Koroden , 100
3. Perlindungan permukaan , 103
4. Penggunaan bahan yang tahan karat , 118
Bab 14 Penutup , 143
Jangan sekali-kali menganggap ringan bahaya dan keberadaan karat, karena pada suatu saat dikala anda menyadarinya, hal tersebut telah terlambat. Jika keterlambatan tersebut telah terjadi, maka pasti akan ada korban yang berupa : Kerusakan yang membawa kecelakaan yang memakan korban:
a. Jiwa
b. Raga (cacat permanen, sementara)
c. Kehilangan jam kerja
d. Kehilangan jam produksi
e. Kerusakan peralatan, kendaraan, perlengkapan, instalasi/unit
operasi
f. Kerusakan lingkungan (besar, kecil, tetap, dan sementara)
g. Kemungkinan yang tidak jarang terjadi yakni cacat psikologis
bagi seseorang berupa trauma, kehilangan harapan, kesedihan
yang berkepanjangan, dan lain-lain.
Tidak tersedia versi lain