Printed
Pengenalan Geometri Diferensial
Geometri Diferensial merupakan suatu studi tentang objek yang tidak digambar secara benar atau bahkan tak mungkin digambar sama sekali.
Sangatlah ideal jika mahasiswa & pembaca buku dapat memahami serta mengembangkan pembuktian setiap teorema dan lemma, pemahaman serta pemanfaatan teorema & lemma jauh lebih penting daripada pembuktiannya. Jadi pahami setiap teorema & lemma, serta tak lupa memahami cara atau alasan teorema tersebut dibuat. Ini jauh lebih penting dan akan membangkitkan motivasi pembaca untuk memahami materi secara mendalam.
1 Kurva pada Bidang , 1-12
2 Teorema Dasar Kurva pada Bidang , 13-28
3 Teorema Dasar Kurva di Ruang , 29-44
4 Kalkulus Peubah Banyak , 45-64
5 Permukaan Regular , 65-90
6 Orientasi Permukaan Regular , 91-100
7 Form Dasar Pertama pada Permukaan , 101-112
Tidak tersedia versi lain