Printed
Pengantar Penelitian Ilmiah: Dasar, Metoda, Teknik
BAG. I DASAR-DASAR UMUM (11-130)
Selain memberi pengertian yang sangat men-
dasar tentang tujuan dan sifat penelitian,
tentang teori, hipotesa, populasi, dan
sampel, Bagian I ini juga memuat sebuah pe-
ngantar dalam menerapkan daya penalaran
yang logik. Karena itu bagian I ini wajib
dipahami oleh setiap ilmuwan. Sesudah itu,
barulah kita beralih ke Bagian II.
BAG. II METODE & TEKNIK (131-249)
Untuk pertama kali calon peneliti berkenal
dengan metode dan teknik elementer dalam
penelitian. Kegunaannya tidak terbatas
pada ilmu-ilmu tertentu saja, karena di
sini dikemukakan berbagai jenis metode,
dari yang bersifat historik, bersifat
deskriptif, sosiometrik sampai pada yang
bersifat eksperimental. Bahkan di sini di-
cantumkan penelitian dengan proses pengam-
bilan keputusan.
BAG. III APENDIKS (250-336)
Dengan bobot pengetahuan yang disajikan
dalam Bagian I & II, kini tibalah saatnya
kita mempelajari berbagai pedoman khusus
yang bertalian dengan format dan mekanik
penulisan: bagaimana mengadakan penelitian
kepustakaan, bagaimana menyusun rencana
laporan ilmiah, dsb.
Tidak tersedia versi lain