Printed
Strategi Belajar Mengajar Melalui Penanaman Konsep Umum & Konsep Islami
Belajar & mengajar pada dasarnya adalah persoalan kompleks dalam dunia pendidikan yang memerlukan pengembangan secara terus menerus. Proses belajar mengajar yang melibatkan keberadaan guru & murid adalah proses yang dikelilingi begitu banyak masalah. Bagaimana mengajar yang baik, metode apa yang mesti digunakan, bagaimana mendapatkan suasana pembelajaran yang mendukung, tujuan pembelajaran seperti apa yang mesti dicapai, dan lain sebagainya adalah pelbagai masalah yang akan ditemui dalam proses tersebut. Darinya, penguasaan atas strategi belajar mengajar yang menyeluruh adalah wajib adanya bagi seorang guru.
Bag. 1 KONSEP UMUM
1 Konsep Strategi Belajar Mengajar
2 Hakikat Proses Belajar Mengajar
3 Komponen-Komponen Belajar Mengajar
4 Strategi Menumbuhkan Motivasi Belajar
5 Belajar Mengajar sebagai Suatu Sistem
6 Membangun Komunikasi dalam Proses Belajar Mengajar
7 Kompetensi Guru dalam Mengelola Proses Belajar Mengajar
8 Pengembangan Tujuan Pembelajaran
9 Metode Mengajar
10 Penggunaan Media dalam Proses Belajar Mengajar
11 Evaluasi dalam Proses Belajar Mengajar
12 Pengembangan Variasi Mengajar
13 Teknik Mendapatkan Umpan Balik
14 Pengelolaan Kelas
15 Keberhasilan Belajar Mengajar
Bag. 2 KONSEP ISLAMI
16 Strategi Belajar Mengajar Berdasarkan Konsep Islami
Tidak tersedia versi lain