Printed
Estimasi Biaya Pokok Pembuatan Ball Attachment For Turning Machine
Ball attachment adalah suatu alat bantu pada mesin bubut yang digunakan untuk mengarahkan pahat bubut agar berputar kurang dari 3600 sehingga dapat membentuk kontur 3/4 bola pada benda kerja.
topik yang diangkat pacla karya tulis ini yaitu estimasi biaya pokok pembuatan bali attachment. Untuk membahas biaya pembuatan, diperlukan perhitungan (estimasi) biaya pembuatan, dimana biaya pembuatan mencakup biaya bahan baku, biaya proses pennesinan dan biaya yang sudah tennasuk overhead. Adapun tujuan dari perhitungan (estimasi) biaya pembuatan selain sebagai infonnasi harga pembuatan ball attachment, juga menaml]ah yengetahuan penulis tentang ilmu Perencanaan Pengendalian Produksi (PPC) yang telah dipelajari.
Berdasarkan beberapa pertimbangan diatas, maka penulis memutuskan untuk memberi judul Estimasi Biaya pokok pembuatan ball attachment yang dijadikan sebagai tugas semester akhir (TA) di polman. Alat bantu yang kami buat ini diharapkan dapat menyempumakan kekurangan alat yang sudah ada sebelumnya dan dapat digunakan sebagai f'asilitas pembelajaran praktikum di kampus Polman Gatot Subroto.
Tidak tersedia versi lain