"Kalian adalah laskar mawarku yang akan meluluhlantakkan tank-tank Israel!" seru Yasser Arafat pada pagi 27 Januari 2002. Sore harinya, untuk pertama kalinya seorang perempuan melakukan aksi bom bunuh diri. Perlawanan rakyat Palestina memasuki babak baru. Dalam derita penjajahan Israel, telah lama perempuan Palestina menjadi pejuang yang tangguh dan tabah. Mereka adalah anak yang menyaksikan a…
Jean Sheridan, dekan perguruan tinggi dan ahli sejarah yang disegani, berangkat ke kota kelahirannya, Cornwall-on-Hudson, New York, untuk menghadiri reuni seteleh dua puluh tahun lulus dari Stonecroft Academy, tempat dia akan diberi penghargaan, bersama enam kawan sekelasnya. Tetapi, ada yang tidak beres: salah satu wanita di dalam kelompok yang akan diberi penghargaan,Alison Kendall, agen Holl…
Robert Langdon, Simbolog Harvard tersohor, tidak pernah menyangka kalau satu hari dalam hidupnya akan dipenuhi oleh terlalu banyak kejutan. Kalau hanya melihat ambigram yang bertuliskan nama sebuah kelompok persaudaraan, mungkin itu bukan masalah besar. Tapi melihat cap-cap kelompok itu memanggang dada lima lelaki yang terbunuh pada hari yang sama? Jauh sebelum memecahkan Kode Da Vinci, Robert…
Saya Muhammad Idris,lulusan sebuah pesantren. Tetapi, apa yang saya alami sungguh memalukan. Saya telah jatuh bangun dalam kelamnya sebuah doktrin yang sempat saya anggap tiket menuju surga. Apa yang saya anggap benar ternyata adalah sebuah kesalahan besar. Diawali dari pertemuan biasa, berlanjut kepada diskusi agama, perlahan namun pasti saya hanyut dalam ajaran mereka. Sampai akhirnya, saya …
Long Distance Love (LDL) menghadirkan beragam mozaik perjalanan mereka yang menjalani hubungan cinta jarak jauh. suka duka, konflik, keunikan, hingga romantisme berbaur menjadi satu. Dan kita pun akan mengerti, bahwa disinilah rupanya, para pecinta ini menemukan keindahannya.
Tujuh puluh dua pasukan Husain dikepung empat ribu tentara Ibn Ziyad di bawah komando Syimr ibn Dzil Jausyan. Setiap satu sahabat Husain harus menghadapi 50-60 tentara musuh sekaligus. Sebelum peperangan dimulai, tentara musuh menghalangi rombongan Husain. Geriba (tempat air) yang sebelumnya telah dipenuhi dengan air oleh saudara seayahnya, Al-Abbas ibn Ali, sebelum blokade menjadi ketat, telah…
Bukan hanya perkara soulmate yang menjadi misteri makhluk bernama cowok. Sebelas cerita pendek dari First Reader Team Gagas Media ini menyajikan jawaban-jawaban atas pertanyaan-pertanyaan yang diam-diam terselip di benak para cewek. Apakah cowok bisa jadi sahabat? Apakah cowok punya kemampuan berkomitmen? dan lain-lain.
Gajah Mada tidak ingin Kerajaan Sunda menjadi kerikil dalam Kerajaan Majapahit. Untuk melengkapi keberhasilannya menyatukan Nusantara, Majapahit harus menaklukkan Sunda. Bila kekuatan angkatan perang tidak mungkin, cara lainnya adalah melalui pernikahan. Pernikahan Dyah Pitaloka dengan Raja Majapahit, bagi Gajah Mada, bukanlah perkawinan antara seorang raja dengan putri dari dua kerajaan, me…
Lendy, editor buku yang bekerja pada perusahaan penerbitan, terkejut ketika tanpa sengaja menemukan naskah tua dan potongan-potongan surat di dalam lemari baju neneknya. Neneknya sendiri sedang dalam keadaan sekarat di rumah sakit akibat kanker yang dideritanya. Bagaikan masuk ke dunia yang dulu terkunci rapat, Lendy tenggelam dalam kisah pada naskah itu. Semakin dalam dia membaca, Lendy semaki…
Cinta, Aku ingin tua bersamamu Menatap anak-anak yang meneruskan jejak kita Tanpa perlu sesaat pun khawatir Hatimu pergi meninggalkanku
Kematian Yang Mulia Ronald Adair tidak saja merepotkan polisi namun juga membuat kegemparan di tengah kedamaian hidup masyarakat London. Ronald Adair adalah anak kedua dari Pangeran Maynooth, gubernur disalah satu daerah koloni Australia. Namun bukan itu yang menarik minat Watson. Beberapa tahun setelah kematian Holmes yang misterius, Watson masih saja memiliki minat untuk mengenang sahabatnya…
Ibrahim Fawal menuturkan kisah memilukan terusirnya sebuah bangsa dari tanah air yang telah ribuan tahun mereka diami. Fawal seakan-akan melantunkan nyanyian duka puluhan ribu penduduk Palestina yang dibantai, diperkosa, kehilangan rumah dan keluarga, bahkan kehilangan pandangan hidup karena situasi politik yang nyatanya masih berlangsung hingga saat ini. Bersamaan dengan itu, pecahlah kedamai…
"Aku tetap bersikukuh pada permintaanku yang telah kukirim berulang kali. Aku tetap meminta agar Sunda segera menyatakan diri bergabung dengan Majapahit karena masalah yang akan dihadapi Sunda Galuh sama dengan yang harus dihadapi dengan Majapahit. Sampaikan kepada rajamu, hari inilah saatnya untuk menentukan sikap, akan tetap berdiri sendiri atau tunduk pada kehendak kelompok yang lebih besar…
Setiap generasi haus akan kisah yang sangat menyentuh tentang ayah yang menyadari bagaimana rasanya menjadi ibu. Novel yang dengan cerdas dan manis membedakan antara laki-laki tidak dewasa dan ayah sejati.
Demikian ucapan Ayu Anjani, seorang wanita Sunda tulen, saat dirinya mantap menerima pinangan Alex Jansen, seorang pria berkebangsaan Jerman yang sempat singgah bekerja di Indonesia. Betul saja, belum lama menikah, Ayu sudah digiring menjelajah sejumlah benua mengikut panggilan tugas sang suami - mulai dari Madagaskar, Malawi, Jerman, Bangkok, hingga Aceh. Disanalah, jauh dari keluarga, Ayu ha…
Suatu hari Eragon, anak petani miskin berusia lima belas tahun, menemukan "batu" berwarna biru yang indah. Ternyata batu itu tellur naga! Ditemani Brom s pendongeng tua dan naga yang dinamainya Saphira, Eragon belajar berbagai hal mengenai sejarah dan naga. Brom juga mengajarkan ilmu sihir dan ilmu pedang karena ternyata Eragon adalah Penerus klan para penunggang naga. Klan ini punah karena dit…
Dia tidak tahu bagaimana caranya bisa pulang ke rumah. Cuma keasingan yang menyerbu dirinya dan matanya kini membasah. Dia sudah menyusun strategi untuk mengalahkan saingannya. Jika perempuan itu lebih cantik daripada dirinya, dia akan mencari potensi yang ada dalam dirinya. Dia tahu Doni melihat kecerdasan adalah bagian yang indah dalam dirinya.
Harta tak ternilai yang ditinggalkan almarhum Prof.Dr.M.Junus Melalatoa, antropolog-penyair Indonesia, guru besar antropologi pada Universitas Indonesia dan Institut Kesenian Jakarta, adalah setumpukan kertas berisi ketikan-ketikan rapi puisi etnografi. Tumpukan puisi etnografi itu telah disiapkannya dalam sebuah map bertuliskan goresan tangan almarhum sendiri yang kini menjadi judul buku puis…
Waktu tinggal satu menit lagi, Tim Shohoku masih tertinggal 2 angka dari Tim Sannah Kogyo. Usaha mati-matian Tim Shohoku membuat para pendukung Sannah Kogyo berbalik menjadi mendukungnya. Benar-benar perjuangan yang gigih. Bagaimana skor akhir antara Tim Shohoku vs Tim Sannah Kogyo? siapa akhirnya yang akan menduduki juara di inter-high!? Inilah jilid penutup dari komik Slam Dunk!!