Produk plastik banyak digunakan untuk berbagai keperluan, termasuk di bidang kelistrikan. Salah satu contohnya yaitu cover banana connector. Banana connector adalah suatu komponen listrik yang berfungsi untuk menyambungkan aliran listrik dari sumber ke komponen. Pada banana connector terdapat cover yang digunakan sebagai pegangan untuk melepas atau memasukan poros (plug). Cover ini terbuat dari…
Karya tulis ini membahas hal hal terkait pembuatan press tool untuk produk Sampel Uji Tarik yang dikerjakan pada salah satu program praktikum di jurusan Teknik Manufaktur Program Studi Pembuatan Perkakas Presisi. Press tool dibuat dengan desain moving stripper dengan jenis blanking. Sampel Uji Tarik merupakan produk pesanan dari jurusan Teknik Pengecoran Logam untuk program praktik pengujia…
Karya tulis ini berisi uraian tentang proses perbaikan presstool piercing cable tray PT. Nobi Putra Angkasa di Politeknik Manufaktur Negeri Bandung. Proses perbaikan presstool dikerjakan pada salah satu program praktikum Tool Making. Perbaikan presstool dilakukan berdasarkan permintaan PT. Nobi Putra Angkasa. Cable tray adalah penyangga kabel yang sering terdapat pada langit - langit konstr…
Dalam karya tulis ini berisi uraian tentang proses perancangan dan pembuatan cetakan plastik (mold) dudukan adaptor SK30 dan sleeve MK4 di Polikteknik Manufaktur Negeri Bandung. Dudukan adaptor dan sleeve adalah alat untuk menyimpan adaptor dan sleeve secara vertikal. Proses pembuatan cetakan plastik dudukan adaptor dan sleeve ini dikerjakan pada salah satu program praktikum tool making yaitu p…
Karya tulis ini berisi tentang proses pembuatan press tool untuk produk slider atas di Politeknik Manufaktur Negeri Bandung yang dikerjakan pada salah satu program praktikum di jurusan Teknik Pembuatan Perkakas Presisi. Pembuatan press tool dilakukan berdasarkan rancangan dari mahasiswa jurusan Teknik Perancangan. Produk slider atas merupakan salah satu komponen dari alat sabuk pengikat bar…
Pada perancangan dan pembuatan mesin jig boring 2.5D ini digunakan HMI touchscreen untuk memudahkan pengguna dalam mengoperasikan mesin. Masalah yang dihadapi adalah pengaplikasian sistem kendali PID pada spindle motor, perancangan dan pembuatan driver motor stepper dikarenakan spesifikasi motor yang sering berganti karena menyesuaikan dengan ketersediaan di pasaran, serta kepresisian mesin kur…
Pada perancangan dan pembuatan mesin jig boring 2,5D ini digunakan HMI touchscreen untuk memudahkan pengguna dalam mengoperasikan mesin. Masalah yang dihadapi adalah pengaplikasian sistem kendali PID pada spindle motor yang sering berganti karena menyesuaikan dengan ketersediaan di pasaran, serta kepresisian mesin kurang baiik dikarenakan konstruksi mekanik yang kurang baik. Dengan mengguna…
Pemanfaatan PLC (Programable Logic Controller) sebagai pengendali pada berbagai macam mesin saat ini banyak digunakan misalnya pada mesin Jig Boring 2,5D 5x7 koordinat ini. Sehubungan dengan semakin berkembangnya teknologi, antarmuka penggunaan plc tidak lagi menggunakan tombol--tombol manual saj , melainkan juga dapat dikendalikan dengan HMI (Human Machine Interface). HMI ini memudahkan peker…
Pada perancangan dan pembuatan mesin jig boring 2.5D ini digunakan HMI touchscreen untuk memudahkan pengguna dalam mengoperasikan mesin. Masalah yang dihadapi adalah pengaplikasian sistem kendali PID pada spindle motor, perancangan dan pembuatan driver motor stepper dikarenakan spesifikasi motor yang sering berganti karena menyesuaikan dengan ketersediaan di pasaran, serta kepresisian mesin kur…
Industri global berkembang pesat, terutama disektor manufaktur dan logistik. Teknologi otomasi salah satunya adalah material handling. Contoh alat material handling yaitu Automated Storage and Retreival System (AS/RS). AS/RS menyimpan dan mengambil benda secara otomatis dari rak bersusun. Penggunaan AS/RS dapat memudahkan perkerjaan manusia dan dapat mengurangi kesalahan human error. Namun…
Abstrak— Pertumbuhan pesat industri, didorong oleh meningkatnya kebutuhan manusia dan persaingan untuk produk yang lebih baik dan kompetitif, telah menyebabkan penggunaan mesin yang sepenuhnya otomatis yang dikendalikan oleh PLC semakin luas. Namun, kinerja mesin-mesin ini secara perlahan menurun dari waktu ke waktu, yang mempengaruhi kualitas produk yang dihasilkan. Untuk tetap bersaing…
Peningkatan kesadaran akan pentingnya alat pelindung diri kepala dalam lingkungan industri dan konstruksi telah menjadi perhatian utama dalam upaya meningkatkan keselamatan kerja. Penelitian ini mengembangkan sistem deteksi dini pemanfaatan alat pelindung diri kepala berbasis pengolahan citra menggunakan model YOLOv7 dan controller NVIDIA Jetson Nano. Algoritma YOLOv7 dipilih karena kemamp…
Perawatan pada mesin yang bekerja pada suatu sistem membutuhkan perhatian yang lebih serius untuk mempertahankan kelayakan mesin produksi. Salah satu cara yang diterapkan yaitu dengan sistem predictive maintenance dengan memantau gelombang frekuensi pada arus yang diberikan dan mengembangkan metode analisis perawatan motor. Metode FFT (Fast Fourir Transform) adalah salah satu metoda yang cukup …
Antropometri merupakan cabang ilmu yang berkaitan erat dengan dimensi dan karakteristik fisik tertentu dari tubuh manusia. Dalam bidang kesehatan, antropometri telah lama dikenal sebagai indikator sederhana untuk penilaian status gizi perorangan maupun masyarakat, yang mana salah satunya dalam pengukuran lingkar kepala. Pengukuran lingkar kepala menjadi parameter penting dalam penilaian pertumb…
Mesin Turbin Gas sebagai penggerak utama Generator dan Sentrifugal Kompresor banyak digunakan di Fasilitas Lapangan Minyak dan Gas Bumi sejak tahun 1960an dan sampai saat ini banyak yang masih beroperasi dengan populasi lebih dari 500 unit di seluruh Indonesia. Seiring waktu perlu dilakukan update teknologi atau improvement pada unit-unit Turbin Gas lama tersebut untuk mempertahankan keanda…
Sepeda roda tiga yang tidak memadai dari segi keamanan dan keselamatan dapat menyulitkan pengendaranya untuk melalui jalur lintasan yang medannya berbedabeda seperti jalan yang menurun atau menanjak karena faktor distribusi berat yang tidak seimbang dan beban yang tidak sesuai untuk sepeda roda tiga sehingga menyulitkan mobilitas dan jarak tempuh menjadi terbatas. Menggunakan sepeda cargo r…
Sebagai pendukung utama dalam industri manufaktur, perkembangan mesin CNC cukup pesat, terutama untuk meningkatkan efisiensi dalam proses manufaktur. Salah satu bentuk efisiensi mesin tersebut yakni pengukuran alat potong pada mesin tersebut untuk mencegah kerusakan pada alat potong mesin cnc. Yang dikarenakan alat potong yang diukur secara terus menerus dengan alat ukur yang konvensional d…
Saat ini Indonesia sedang dalam upaya pembangunan digital, salah satunya adalah smart city. Perencanaan tata ruang membutuhkan data yang akurat agar hasilnya sesuai dengan kondisi faktual. Maka, Untuk mendapatkan peta suatu kota maka diperlukan data geospasial yang didapatkan dengan cara melakukan pemetaan. Saat ini pemetaan yang dilakukan masih secara dominan menggunakan cara yang konvens…