ROV (Remoteyy Operated Vehicles) adalah robot/wahana bawah air yang dioperasikan secara langsung oleh manusia dari atas permukaan air menggunakan umbilical tether. (umumya selang untuk kabel-kabel baik untuk sumber energi listrik dan atau jalur data). Pada tugas akhir ini, ROV dibuat untuk mengambil citra pada bawah air. Maka dari itu, kelass ROV ini adalah kelas Observasi. Terdapat beberapa …