Modul feeder otomatis untuk rolled paper berbasis PLC merupakan suatu alat yang digunakan sebagai media pembelajaran bagi mahasiswa tingkat 3 dan pelatihan PLC di jurusan Otomasi dan Mekatronika Polman, dengan adanya alat ini diharapkan tujuan tersebut dapat tercapai. Alat ini dibuat berawal dari kebutuhan media pembelajaran di Laboratorium Mekatronika Polman yang telah dibuat pada tahun 20…
Tujuan ‘Perancangan Model Otomatisasi Pengisian Botol’ adalah untuk membuat model pengisian botol secara otomatis yang akan ditampilkan dalam suatu pameran. Dengan model tersebut diharapkan akan dapat menunjukan cara kerjanya baik secara mekanik, elektrik, dan pengontrolan kerja sistem tersebut. Jalannya sistem ini secara berurutan (sekuensial) mulai dari proses masukan (input), lalu dar…
Perkembangan teknologi informasi yang semakin maju mendorong manusia untuk mencari metode komunikasi yang lebih baik dan efisien. Salah satunya adalah komunikasi nirkabel yang akan menghilangkan penggunaan kabel dan memakai udara sebagai media komunikasi. Salah satu penggunaan komunikasi ini adalah pada robot cerdas pemadam api untuk Kontes Robot Cerdas Indonesia (KRCI). Dalam pengembangan har…
Dalam karya tulis ini disajikan mengenai pengendalian mesin grafir 2½D. Mesin ini terdiri dari dua buah motor stepper dan dua buah motor DC. Motor stepper berfungsi sebagai penggerak utama sumbu X dan Y, sedangkan motor DC berfungsi sebagai penggerak sumbu Z dan spindle. Untuk menggerakan motor-motor tersebut maka dibuatlah suatu rangkaian penggerak. Komponen yang digunakan dalam pembuatan d…
Salah satu industri yang berkembang pesat saat ini adalah industri yang memproduksi transformator bertegangan tinggi. PT. Pauwels Trafo Asia, adalah salah satu perusahaan yang memproduksi transformator bertegangan tinggi dan merupakan perusahaan yang masuk kedalam sepuluh besar di dunia dalam kategori perusahaan yang memproduksi transformator bertegangan tinggi dengan kapasitas daya antara 3…