Karya tulis ini berisi tentang proses pembuatan slide mould untuk produk tutup box. Keseluruhan kegiatan tersebut dilakukan di Politeknik Manufaktur Bandung. Adapun tujuan dibuatnya mould tutup box tersebut adalah untuk melengkapi produk box yang sebelumnya sudah dibuat serta guna mencapai kompetensi bagi mahasiswa program studi Teknologi Pembuatan Perkakas Presisi (Tool Making). Pembuatan…
Seiring meningkatnya produktivitas dan penggunaan teknologi yang tinggi berupa mesin serta peralatan produksi maka kebutuhan akan fungsi perawatan semakin bertambah besar. Hal tersebut dapat mengakibatkan waktu henti (downtime) dan delay pada proses produksi sehingga kinerja mesin menjadi kurang efektif. Tujuan dilakukan penelitian ini yaitu untuk menentukan jadwal interval waktu perawatan…
ABSTRAK Pada perancangan dan pembuatan mesin jig boring 2.5D ini digunakan HMI touchscreen untuk memudahkan pengguna dalam mengoperasikan mesin. Masalah yang dihadapi adalah pengaplikasian sistem kendali PID pada spindel motor, perancangan dan pembuatan driver motor stepper dikarenakan spesifikasi motor yang sering berganti karena menyesuaikan dengan ketersediaan di pasaran, serta kepresis…
Kontrol mesin gravity casting ini terdiri dari main panel dan operator panel, pada main panel ini terdiri dari relay-relay yang berfungsi sebagai driver untuk menggerakan aktuator dan yang berfungsi sebagai latching untuk kontrol mesin gravity casting. Modifikasi yang dilakukan terhadap mesin gravity casting ini berupa penggantian dua puluh enam buah relay yang berfungsi sebagai latching se…
Pada autonomus robot bertipe penjejak garis, diperlukan adanya sensor yang berfungsi untuk mengendalikan robot tersebut agar dapat bergerak mengikuti lintasan berupa garis. Pemilihan sensor menjadi salah satu hal yang penting dalam rancang bangun autonomous robot, hal ini dikarenakan sensor garis merupakan salah satu umpan balik pada plan kontrol. Apabila pengolahan keluaran sensor garis mengal…
Tuntutan akan kehadiran perangkat lunak identifikasi otomatis semakin besar di dunia modem saat ini. Kebutuhan implementasi dari perangkat lunak ini merentang luas mulai dari pendataan kehadiran karyawan, smart card, kartu kredit , dan kartu multi guna lainnya. Sebagian dari implementasi ini sudah diwujudkan namun masih memiliki peluang untuk pengembangan lebih lanjut. Salah satu implementasi y…
Mesin pendaur ulang inti adalah mesin yang digunakan untuk mengolah inti yang tidak terpakai lagi menjadi pasir, agar pasir tersebut dapat digunakan kembali dalam pembuatan pasir inti. Mesin Pendaur Ulang inti terdiri dari Mesin Penghancur Inti yang merupakan mesin yang digunakan untuk menghancurkan inti-inti yang sudah tidak terpakai, mesin penghalus butiran yang digunakan untuk menghaluskan b…