Profil lubang silinder pada umumnya digunakan sebagai pasangan poros atau pena pada saat kompenen akan diassembly, tentunya profil yang memiliki fungsi seperti lubang silinder membutuhkan kesesuaian bentuk dan nilai penyimpangan minimal. Sehingga dibutuhkan nilai toleransi silindrisitas yang sesuai. Tugas akhir ini mengembangkan algoritma evaluasi geometri 2D berupa evaluasi penyimpangan k…
Profil lubang silinder pada umumnya digunakan sebagai pasangan poros atau pena pada saat kompenen akan diassembly, tentunya profil yang memiliki fungsi seperti lubang silinder membutuhkan kesesuaian bentuk dan nilai penyimpangan minimal. Sehingga dibutuhkan nilai toleransi silindrisitas yang sesuai. Tugas akhir ini mengembangkan algoritma evaluasi geometri 2D berupa evaluasi penyimpangan k…
Material Teknik merupakan cabang ilmu yang mempelajari berbagai aspek bahan material termasuk struktur kristal logam. Namun, Hasil survei menunjukkan bahwa mahasiswa mengalami kesulitan dalam memahami materi struktur kristal logam karena konsep struktur kristal logam bersifat abstrak dan kompleks sehingga sulit dijelaskan hanya melalui teks semata. Untuk mengatasi permasalahan ini, teknolog…
Material Teknik merupakan cabang ilmu yang mempelajari berbagai aspek bahan material termasuk struktur kristal logam. Namun, Hasil survei menunjukkan bahwa mahasiswa mengalami kesulitan dalam memahami materi struktur kristal logam karena konsep struktur kristal logam bersifat abstrak dan kompleks sehingga sulit dijelaskan hanya melalui teks semata. Untuk mengatasi permasalahan ini, teknolog…
Virtual Reality (VR) merupakan metode yang sangat baik untuk digunakan dalam metode pembelajaran pada dunia pendidikan, mengingat Virtual Reality (VR) adalah salah satu kemajuan teknologi paling inovatif di dunia saat ini, dan potensinya untuk meningkatkan sistem pendidikan sangat besar. maka diusulkan sebuah gagasan untuk mengimplementasikan teknologi virtual reality pada praktikum pemesin…
Virtual Reality (VR) merupakan metode yang sangat baik untuk digunakan dalam metode pembelajaran pada dunia pendidikan, mengingat Virtual Reality (VR) adalah salah satu kemajuan teknologi paling inovatif di dunia saat ini, dan potensinya untuk meningkatkan sistem pendidikan sangat besar. maka diusulkan sebuah gagasan untuk mengimplementasikan teknologi virtual reality pada praktikum pemesin…
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengimplementasikan aplikasi perakitan mesin CNC milling berbasis teknologi augmented reality yang dapat membantu operator perakitan dalam melakukan proses perakitan mesin. Aplikasi ini menggunakan perangkat cerdas yang dilengkapi dengan teknologi AR, seperti kacamata AR atau smartphone dengan fitur AR. Metode pengembangan aplikasi ini menca…
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengimplementasikan aplikasi perakitan mesin CNC milling berbasis teknologi augmented reality yang dapat membantu operator perakitan dalam melakukan proses perakitan mesin. Aplikasi ini menggunakan perangkat cerdas yang dilengkapi dengan teknologi AR, seperti kacamata AR atau smartphone dengan fitur AR. Metode pengembangan aplikasi ini menca…
Inspeksi adalah proses penting yang tidak meningkatkan nilai tambah terhadap produk. Proses inspeksi memiliki peluang untuk dibuat lebih efisien dengan mengimplementasikan teknologi Computer Aided Inspection Planning (CAIP). Computer Aided Inspection Planning (CAIP) merupakan sistem pemodelan produk yang dapat mendeskripsikan kebutuhan pengukuran geometri dan dimensi secara cerdas. Penelit…
Inspeksi adalah proses penting yang tidak meningkatkan nilai tambah terhadap produk. Proses inspeksi memiliki peluang untuk dibuat lebih efisien dengan mengimplementasikan teknologi Computer Aided Inspection Planning (CAIP). Computer Aided Inspection Planning (CAIP) merupakan sistem pemodelan produk yang dapat mendeskripsikan kebutuhan pengukuran geometri dan dimensi secara cerdas. Penelit…
Turbin ulir archimedes merupakan sebuah jenis turbin air yang dapat beroperasi pada sungai dengan fluida dan head yang rendah. Turbin ulir archimedes tersebut dapat dimanfaatkan di Indonesia mengingat potensi energi fluida sungai dengan variasi head rendah yang beragam. Agar dapat memenuhi kebutuhan tersebut, produksi poros turbin ulir archimedes harus efisien dengan cara membuat poros turb…
Turbin ulir archimedes merupakan sebuah jenis turbin air yang dapat beroperasi pada sungai dengan fluida dan head yang rendah. Turbin ulir archimedes tersebut dapat dimanfaatkan di Indonesia mengingat potensi energi fluida sungai dengan variasi head rendah yang beragam. Agar dapat memenuhi kebutuhan tersebut, produksi poros turbin ulir archimedes harus efisien dengan cara membuat poros turb…
ABSTRAK Penggunaan mesin-mesin perkakas yang memanfaatkan teknologi komputer sudah banyak dikembangkan yaitu pengembangan penggunaan interpolasi. Penyebab digunakannya interpolasi untuk mendapatkan lintasan dengan pergerakan tertentu dengan lintasan yang halus. Hal ini terlihat dari penggunaannya di industri manufaktur yang memiliki peranan penting dalam industri. Salah satu penggunaannya yait…
PT. CG Power Systems Indonesia adalah sebuah perusahaan yang memproduksi transformator atau trafo, khususnya trafo daya (power transformer). PT. CG Power Systems Indonesia memproduksi bermacam spesifikasi trafo dengan menyesuaikan permintaan konsumen. Beberapa komponen trafo diproduksi secara mandiri oleh PT. CG Power Systems Indonesia sehingga memerlukan mesin untuk memproduksinya. Kegiatan P…
PT Wavin Duta Jaya adalah perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan pipa dan fitting plastik merk Wavin dan Rucika. PT Wavin Duta Jaya memproduksi berbagai jenis pipa diantaranya pipa Poly Vinyle Choliride (PVC), pipa Poly Ethylene (PE), pipa Poly Propylene Random (PP-R) dan pipa Wavin AS. Pada proses pembuatan pipa Poly Ethylene, pipa dibuat melalui beberapa proses yaitu mesin ekstruder, vac…
PT Wavin Duta Jaya adalah perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan pipa dan fitting plastik merk Wavin dan Rucika. PT Wavin Duta Jaya memproduksi berbagai jenis pipa diantaranya pipa Poly Vinyle Choliride (PVC), pipa Poly Ethylene (PE), pipa Poly Propylene Random (PP-R) dan pipa Wavin AS. Pada proses pembuatan pipa Poly Ethylene, pipa dibuat melalui beberapa proses yaitu mesin ekstruder, vac…