Suhu yang terlampau tinggi dapat menjadi penyebab suatu sistem gagal bekerja. Lebih parah lagi, perangkat keras sistem bisa ikut rusak. Personal computer (PC) adalah seperti manusia. Bisa kepanasan dan berhenti bekerja apabila kepanasan, dan toleransi untuk berhenti bekerja pada PC sangatlah rendah. Sistem pemantauan ini dibangun berbasis pada mikrokontroler ATMega8535 untuk melakukan pendetek…
Di dunia industri saat ini, terutama industri manufaktur banyak memakai berbagai macam cara untuk mempercepat pengerjaan produksi dengan hasil yang maksimal. Menuntut kita untuk bekerja cepat, namun keterbatasan peralatan menyebabkan terhambatnya pekerjaan yang dilakukan. Salah satunya pada proses heat treatment khususnya pengerjaan quenching saat proses hardening. Pada baja paduan tinggi s…
Dalam pelaksanaan produksi pada industri manufaktur, daya guna (efisiensi) adalah hal yang paling utama untuk diupayakan. Sehingga jig dan fixture paling sering dipergunakan dalam proses produksi terutama untuk pembuatan produk massal. Alat Bantu Penepat Pembubutan (Turning Fixture) adalah alat bantu yang dapat memudahkan pengguna dalam melakukan peletakan, penyetingan, pencekaman dan pengarah …
Pandangan gender dalam Islam sejak jaman nabi Muhammad sudah ada. Dan gender di pesantren dilihat dari ajaran-ajaran pada kitab-kitab yang dipelajari sudah merupakan suatu pengangkatan terhadap gender perempuan. Posisi perempuan berusaha untuk tidak termarjinalisasikan baik itu perempuan dalam forum di sekolah, di dalam keluarga, di masyarakat atau bahkan perempuan dalam politik sekalipun. Sepe…
Permasalahan sampah menjadi polemik yang sangat serius yang dapat mengganggu lingkungan.Perancangan suatu mesin pencacah sampah menjadi salah satu solusi untuk mengurangi permasalahan tersebut. Mesin pencacah sampah ini dirancang untuk mencacah sampah khususnya sampah organik. Mesin pencacah sampah organik ini mempunyai sembilan buah pisau dinamis yang di pasang bersilangan dan dua buah pisau…
Sejak 1954 saat Felix Wankel menciptakan internal combustion engine dengan konsep yang berbeda dari pendahulunya Otto dan Diesel, sampai kini belum ada engine jenis baru yang lebih unggul diciptakan orang. Otto dan Diesel menggunakan sistem piston-slinder untuk mengkompresi udara sedangkan Wankel menggunakan sistem rotor segitiga-ruang oval. Dua jenis pertama paling banyak digunakan untuk kenda…