Karya tulis ini berjudul Analisis Produk Pemotongan Dengan Metode Spline Interpolation pada mesin CNC Milling 3-Axis. berisi tentang proses penelitian mengenai metoda Spline Interpolation dan pada penelitian ini jenis program Spline Interpolation yang digunakan adlah C-Spline urutan penulisannya secara garis besar dimulai dengan menjelaskan karakteristik Spline Interpolation, dan dilanjutkan de…
Untuk meng-evaluasi hasil dari fungsi kegiatan pemeliharaan, salah satu caranya dengan menggunakan perhitungan engineering. Salah satu bentuk perhitungan engineering adalah pengukuran keandalan (reliability) terhadap suatu peralatan/mesin. Keandalan suatu peralatan/mesin dipengaruhi oleh beberapa faklor (variabel). Adapun faklor-faktor yang menentukan keandalan diantaranya yaitu. faklor kualita…