Pada kondisi saat ini kegiatan belajar mengajar terganggu karena adanya pandemi COVID 19. Oleh karena itu pemerintah mengurangi aktivitas kegiatan belajar mengajar untuk menghindari kerumunan masa. Media pengajaran dan infonmasi semakin bervariatif pada saat ini, kegiatan belajar mengajar tidak hanya dapat dilakukan di sekolah atau di kampus, tetapi bisa juga dilakukan secara dalam jaringan…
Preventive Maintenance adalah suatu sistem pemeliharaan yang dapat diklasifikasikan menjadi 4, yaitu inspeksi, small repair, medium repair dan overhaul. Kegiatan yang dilakukan pada proyek akhir ini adalah kegiatan pemeliharaan dengan klasifikasi medium repair pada mesin bubut Grazioli Fortuna 150. Proses pemeliharaan diawali dengan pengumpulan berbagai data pendukung yang diperoleh melalu…
Preventive Maintenance adalah kegiatan pemeliharaan untuk mencegah terjadinya kerusakan mesin selama pemakaian untuk berproduksi, dimana kerusakan ini biasanya terjadi tanpa memberikan tanda-tanda sebelumnya, sehingga mesin terpaksa berhenti secara tiba-tiba. Preventive maintenance klasifikasi Medium Repair pada mesin bubut Grazioli Fortuna 150 (BU 24) dilakukan berdasarkan jadwal preventiv…
Teknologi dalam dewasa ini memberikan kontribusi besar dalam dunia pendidikan, media pengajaran dan penyebaran informasi semakin bervariatif. Kegiatan belajar mengajar pun tidak hanya dapat dilakukan di sekolah atau di kampus, tetapi bisa juga dilakukan secara dalam jaringan (daring) atau virtual. Model pengajaran yang diberikan dapat secara sinkronus dan/ atau asinkronus dengan memanfaatka…
Rancang bangun media pengajaran daring dan tatap muka program praktik instalasi rangkaian listrik dasar pada mesin merupakan media pengajaran berbentuk modul pembelajaran dan juga video pembelajaran yang dibuat untuk memenuhi kebutuhan pengajaran daring yang harus dilakukan karena adanya hambatan untuk belajar secara tatap muka sejak terjadi pandemi Covid-19 pada tahun 2020. Media pengajara…