Media pembelajaran merupakan suatu alat perantara yang berguna untuk memudahkan proses belajar mengajar, dalam rangka mengefektifkan komunikasi antara dosen dan mahasiswa. Pada penelitian ini, dibuat sebuah rancangan media pembelajaran praktik troubleshooting instalasi listrik untuk memberikan alternatif pembelajaran kelistrikan yang mudah dipahami dan dapat mewakili sistem yang sebenarnya.…
Media pembelajaran merupakan suatu alat perantara yang berguna untuk memudahkan proses belajar mengajar, dalam rangka mengefektifkan komunikasi antara dosen dan mahasiswa. Pada penelitian ini, dibuat sebuah rancangan media pembelajaran praktik troubleshooting instalasi listrik untuk memberikan alternatif pembelajaran kelistrikan yang mudah dipahami dan dapat mewakili sistem yang sebenarnya.…
Mesin grafir 2.5-D merupakan mesin yang mampu membuat pola garis lurus maupun melengkung. Penggerak yang ada di mesin ini yaitu dua buah penggerak motor 5 fasa stepper untuk menggerakan sumbu x dan y juga dua penggerak motor DC yang menggerakan sumbu z dan yang menggerakan spindel untuk proses penggrafiran. Untuk melakukan proses penggrafiran maka digunakan lah metode interpolasi linear dan int…
Pada pergerakan robot autonomous dengan metoda interpolasi diperlukan sebuah sistem pengendali posisi yang mampu membaca nilai input pulsa interpolasi dan kemudian mengendalikan pergerakan robot hingga mencapai steady statenya. Sistem pengendalian posisi pada motor dc pernah dilakukan pada karya tulis yang berjudul Pengendali Posisi Dan Kecepatan Motor DC Berdasarkan Masukan Pulsa Interpolasi o…
Robot otomatis yang kami buat ini diilhami dari soal Kontes Robot Indonesia 2005 ( KRI 2005 ) yang mempunyai tema "Menggapai Puncak Bodobudur Nyalakan Api Perdamaian". Fungsi dari robot otomatis ini adalah memasukkan bola ke dalam main torch yang ada di dalam beacon tower zone sesuai dengan warna tim dan warna hijau. Robot otomatis ini mempunyai dua buah roda penggerak, dua buah roda pengik…
Sesuai dengan judul yang kami ambil, robot ini difungsikan untuk mengikuti pergerakan target. Dimana robot ini dirancang dengan empat buah roda penggerak, yang memungkinkan robot bergerak ke segala arah, dengan mengkombinasikan arah putaran keempat roda. Untuk mencapai fungsi tersebut, kami menggunakansistem roda omni directional (jenis mechanum). Dimana prinsip dari mechanum sendiri menggunaka…
Proses perbaikan pada rangkian kontrol mesin press memerlukan waktu yang lama ini disebabkan rangkaian kontrol mesin masih menggunakan rangkaian konvensional. Untuk mengatasi masalah tersebut dilakukan modifikasi sistem kontrol yang sebelumnya menggunakan kontaktor menjadi sistem PLC. Selain modifikasi sistem kontrol dilakukan pula modifikasi pada sistem pengaman tombol dan sensor area yang ber…