Pertama, sebuah sistem manajemen data tentunya harus mempunyai hasil akhir yang bisa ditampilkan dalam bentuk laporan yang dapat digunakan sebagai alat pengambil keputusan, namun terkadang laporan yang dihasilkan oleh sistem tidak hanya berhenti di satu titik tertentu saja, tetapi masih diproses lagi untuk kemudian diolah menjadi laporan yang benar-benar dibutuhkan.oleh pihak terkait. Kedua,…
Mesin diesel di gunakan di banyak sektor menuntut kualitas bahan bakar yang bersih untuk mecapai perfomance mesin yang baik. Untuk menjaga kebersihan bahan bakar dilakukan proses penyaringan mengunakan filter element. Mengukur kualitas bahan bakar sebelum dan sesudah penyaringan menjadi informasi penting bagi penguna untuk megambil keputusan untuk mengurangi biaya pemeliharaan dan keseluru…
PT.Panasonic Manufacturing Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dalam industri elektronik. Salah satu produknya adalah Air Conditioner atau pengkondisi udara. Pada Air Conditioner ini terdapat unit dalam (Indoor), sebagai pengkondisi udara dingin dalam ruangan. Pada unit dalam (indoor) terdapat beberapa komponen, salah satunya adalah evaporator. Dalam evaporator ini terdapat copper tube at…
ABSTRAK Penggunaan sistem otomasi di bidang industri semakin dibutuhkan seiring dengan tuntutan ketepatan dan kepresisian produk yang dihasilkan. Mesin-mesin konvensional yang masih mengandalkan pengoprasian manusia secara penuh masih menyimpan berbagai kekurangan karena faktor human error yang terjadi. Hal ini telah membuat banyak industri yang beralih dari sistem manual ke sistem otomatis. …
ABSTRAK Pemanfaatan ilmu PLC (Programmable Logic Controller) sebagai pengendali dalam berbagai mesin sudah banyak digunakan misalnya seperti mesin jig boring 2,5 D ini. Sehubungan dengan semakin berkembangnya teknologi, sinyal masukan untuk PLC tidak hanya berupa tombol-tombol manual dan sensor-sensor saja, melainkan juga dapat dikendalikan melalui pengendali berupa HMI (Human Machine Interf…
Mesin Coordinate Measuring Machine (CMM) adalah sebuah mesin pengukur multi fungsi berkecepatan tinggi yang menghasilkan akurasi dan efisiensi pengukuran yang tinggi. Dengan melihat kepresisian yang dibutuhkan pada mesin CMM ini sangat tinggi maka salah satu faktor yang mempengaruhi hasil dari pengukuran yang akurat dan presisi adalah geometri.Geometri adalah salah satu hal yang menentukan …
Mesin CNC router engraving 3D merupakan mesin yang dapat melakukan pengukiran secara otomatis. Pergerakan yang dapat dibentuk oleh mesin ini yaitu pergerakan linier. Mesin CNC router engraving grafir 3D ini memiliki empat buah aktuator berupa motor yang terdiri dari tiga unit motor stepper dan satu unit motor DC. Ketiga motor stepper digunakan untuk menggerakan sumbu x, y, dan z. Sedangkan moto…
Mesin CNC router engraving 3D merupakan mesin yang dapat melakukan pengukiran secara otomatis. Pergerakan yang dapat dibentuk oleh mesin ini yaitu pergerakan linier. Mesin CNC router engraving grafir 3D ini memiliki empat buah aktuator berupa motor yang terdiri dari tiga unit motor stepper dan satu unit motor DC. Ketiga motor stepper digunakan untuk menggerakan sumbu x, y, dan z. Sedangkan moto…
Meningkatnya kejahatan merupakan salah satu akibat dari krisis ekonomi. Tentunya tindakan kejahatan semakin banyak dilakukan, terutama dalam hal pencurian dan perampokan. Kejadian tersebut terjadi ketika penghuni beraktifitas jauh dari rumah. Sehingga penghuni rumah menjadi khawatir ketika hendak meninggalkan rumah. Maka, diperlukan sistem keamanan yang dapat menjaga harta didalam rumah. De…
Meningkatnya kejahatan merupakan salah satu akibat dari krisis ekonomi. Tentunya tindakan kejahatan semakin banyak dilakukan, terutama dalam hal pencurian dan perampokan. Kejadian tersebut terjadi ketika penghuni beraktifitas jauh dari rumah. Sehingga penghuni rumah menjadi khawatir ketika hendak meninggalkan rumah. Maka, diperlukan sistem keamanan yang dapat menjaga harta didalam rumah. De…
Kehilangan aset yang kerap kali terjadi di lingkungan laboratorium Teknik Otomasi Manufaktur dan Mekatronika Politeknik Manufaktur Bandung. Dimana aset yang seharusnya ada di laboratorium tertentu untuk mendukung jalannya kegiatan pembelajaran sesuai dengan mata kuliah pada laboratorium tersebut tidak ada saat kegiatan pembelajaran akan dilaksanakan. Penelitian yang di usulkan ini bertujuan…
Kehilangan aset yang kerap kali terjadi di lingkungan laboratorium Teknik Otomasi Manufaktur dan Mekatronika Politeknik Manufaktur Bandung. Dimana aset yang seharusnya ada di laboratorium tertentu untuk mendukung jalannya kegiatan pembelajaran sesuai dengan mata kuliah pada laboratorium tersebut tidak ada saat kegiatan pembelajaran akan dilaksanakan. Penelitian yang di usulkan ini bertujuan…
Kelancaran proses produksi merupakan salah satu faktor yang mendukung keberhasilan suatu industri manufaktur. Masalah produksi ini seringkali tidak disadari dengan cepat oleh beberapa pihak, terutama oleh atasan seperti manajer, kepala bagian dan maintenance. Informasi mengenai masalah mesin produksi harus cepat tersampaikan, sehingga dapat segera dilakukan perbaikan. Overall Equipment Eff…