Melihat peningkatan akan permintaan boneka khususnya boneka dengan merek dagang Barbie dari seluruh dunia akhir-akhir ini, maka PT.Mattel Indonesia, sebuah perusahaan penanam modal asing yang merupakan anak perusahaan dari Mattel Toys, Co. Amerika Serikat selaku pembuat boneka dengan merek Barbie, berusaha untuk meningkatkan mutu dan menaikkan target produksinya. Untuk itu manajemen PT.Matte…
PT. Mattel Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dalam pembuatan mainan anak-anak Boneka Barbie. Sebuah boneka Barbie merupakan hasil pengasemblingan dari bagian-bagian tubuh boneka. Salah satu bagian tubuh tersebut adalah bagian kaki dimana terdiri dari: pin penyambung kaki dengan badan, armature bagian atas dan armature bagian bawah. Ketiga bagian ini diasembling menjadi satu kesatuan seh…
Industri injection moulding cukup pesat perkembangannya di negara kita Indonesia. Banyak industri yang berdiri di negara kita dengan dasar proses produksi injection mould. Dalam injection moulding ada dua alat utamanya, yaitu mould dan mesin injeksi. Mould merupakan tool pencetak plastik, sedangkan mesin injeksi merupakan mesin yang mengolah butiran plastik menjadi semi¬fluida dan menginjeksik…