Dalam Proyek Akhir kali ini penulis mengerjakan perencanaan pembuatan mesin potong yang akan memudahkan operator menggunakan salah satu alat yang ada di fabrikasi yaitu gerinda tangan. Kegunaan gerinda tangan pada fabrikasi adalah untuk melakukan proses pemotongan benda kerja, yang bisa berupa plat besi, pipa besi ataupun baja profil. Mesin potong ini bertujuan untuk memudahkan penggunaan g…
Mesin electroless dan electroplating digunakan untuk membuat PCB double layer. Mesin ini memerlukan sebuah DC-Current Source untuk mempercepat proses dan menghasilkan pelapisan yang sempurna pada PCB. Untuk meningkatkan nilai jual dan untuk mempermudah pengguna dalam memakai alat ini, diperlukan pemodifikasian pada pemasukan data, tampilan dan fitur tambahan di DC Current Source. Untuk memo…
Optimalisasi waktu produksi merupakan imbasan dari tuntutan perusahaan yang menginginkan suatu hasil pengelolaan waktu kerja yang seefisien mungkin untuk menghasilkan produk sesuai dengan kualitas dan kuantitas yang memenuhi standar yang telah ditetapkan oleh perusahaan atau melebihi ketentuan yang diharapkan. Dengan berkurangnnya waktu produksi maka akan berpengaruh terhadap biaya produksi. Un…
Inokulasi adalah proses pemberian bahan tambah pada pembuatan besi cor kelabu yang berfungsi untuk pembentukan grafit, mencegah terjadinya karbida dan lain lain. Pemberian Inokulasi untuk metode in mould (proses memasukan inokulasi didalam cetakan)adalah 0.05%, apabila pemberian inokulasi berlebih ataupun kurang akan merugikan sifat mekanis dari besi cor kelabu itu sendiri. Oleh karena itu perl…
Inokulasi adalah proses pemberian bahan tambah pada pembuatan besi cor kelabu yang berfungsi untuk pembentukan grafit, mencegah terjadinya karbida dan lain lain. Pemberian Inokulasi untuk metode in mould (proses memasukan inokulasi didalam cetakan)adalah 0.05%, apabila pemberian inokulasi berlebih ataupun kurang akan merugikan sifat mekanis dari besi cor kelabu itu sendiri. Oleh karena itu perl…
Politeknik Manufaktur Negeri Bandung (POLMAN) merupakan salah satu lembaga pendidikan di Indonesia yang bergerak dalam bidang industri manufaktur. Polman banyak melakukan kerjasama dengan perusahaan manufaktur lainnya baik dalam pengembangan bidang teknologi manufaktur maupun jasa dalam pembuatan suatu produk. Penyelenggaraan proses pendidikan yang baik perlu didukung oleh sarana serta prasa…
PT Beton Perkasa Wijaksana, sebagai salah satu pelopor dalam POLAGROUP, adalah perusahaan pertama di Indonesia dengan satu bisnis yang spesifik yaitu scaffolding. Perancah (scaffolding) merupakan konstruksi pembantu pada pekerjaan bangunan gedung yang sudah mencapai ketinggian lebih dari 2 meter dan tidak dapat dijangkau oleh pekerja. Salah satu produk di PT . Beton Perkasa Wijaksana yang berna…
PT Beton Perkasa Wijaksana, sebagai salah satu pelopor dalam POLAGROUP, adalah perusahaan pertama di Indonesia dengan satu bisnis yang spesifik yaitu scaffolding. Perancah (scaffolding) merupakan konstruksi pembantu pada pekerjaan bangunan gedung yang sudah mencapai ketinggian lebih dari 2 meter dan tidak dapat dijangkau oleh pekerja. Salah satu produk di PT . Beton Perkasa Wijaksana yang berna…
Kegiatan Preventive Maintenance dengan klasifikasi Medium Repair adalah salah satu jenis kegiatan Preventive Maintenance diantara jenis lainnya yaitu Inspeksi, Small Repair dan Overhaul. Kegiatan Medium Repair merupakan kegiatan Preventive Maintenance yang mencakup pembongkaran sampai dengan 2/3 bagian mesin. Kegiatan Preventive Maintenance pada mesin Universal Milling Aciera F3 ini dilaksanaka…
Berpikir rasional dalam memilih dan menetapkan struktur data untuk program. Mahasiswa bertindak sebagai evaluator yang rasional pada langkah awal perancangan program yaitu memilih dan menetapkan struktur data untuk implementasi modul/kelas atau subrutin dengan menelaah fakta-fakta kinerja struktur data. Struktur data yang tepat akan membuat program lebih ringkas, lebih bersih, lebih elegan, leb…