Turbelensi merupakan penyebab cacat utama pada casting design, hampir dari 80% cacat industri pengecoran logam, disebabkan oleh turbelensi. Studi kasus pada penelitian ini yaitu casting design pada produk tamping tyne. Casting design pada produk tamping tyne ini memiliki turbelensi yang ekstrim karena dalam casting ini tidak memiliki sistem saluran dan dalam pengecorannya sendiri langsung dari…
Pada industri pengecoran logam terdapat berbagai mesin yang menunjang kegiatan produksi agar menghasilkan produk dengan biaya operasi yang seminimal mungkin. Untuk industri pengecoran skala menengah dan besar, mesin pendaur ulang sangat dibutuhkan untuk menekan biaya produksi. Salah satu dari mesin pendaur ulang tersebut adalah mesin pendaur ulang inti CO2, yang secara umum dibagi menjadi tiga,…
Dalam dunia industri penggunaan mould steel (X42Cr13) sudah menjadi bahan baku utama dalam pembuatan tool moulding. Dalam kondisi operasinya, bagian-bagian moulding memiliki kelemahan yaitu, nilai kekerasan yang rendah dan nilai ketahanan aus yang rendah. Hal ini menyebabkan usia pakai moulding yang rendah. Salah satu penyebab yang sering terjadi adalah keausan pada cavity dan core moulding. Ke…
Dalam dunia industri penggunaan mould steel (X42Cr13) sudah menjadi bahan baku utama dalam pembuatan tool moulding. Dalam kondisi operasinya, bagian-bagian moulding memiliki kelemahan yaitu, nilai kekerasan yang rendah dan nilai ketahanan aus yang rendah. Hal ini menyebabkan usia pakai moulding yang rendah. Salah satu penyebab yang sering terjadi adalah keausan pada cavity dan core moulding. Ke…
Alumunium banyak digunakan dalam logam industri, karena Aluminium mudah didapat dan diproses. Aluminium merupakan logam ringan dengan massa, jenis 2,7 kg/dm3. Aluminium dapat dikeraskan untuk memenuhi tuntutan mekanik yang tinggi. Untuk meningkatkan kekerasan, Aluminium harus dipadukan dengan beberapa unsur, seperti Tembaga (Cu), Magnesium (Mg), Silikon (Si), dan Seng (Zn). Aluminium paduan j…
Proses pembuatan benda tuang di bengkel pengecoran logam akan melalui berbagai tahapan proses. Proses tersebut dibagi menjadi dua tahapan pengerjaan yaitu tahapan pengerjaan pola dan tahap pengerjaan pengecoran logam. Gambar atau contoh benda yang datang akan dikonstruksi dan dhitung harganya untuk ditawarkan. Setelah disetuju, gambar atau contoh benda turun ke bengkel polanya. Pola kemudian tu…
Secondary Crusher adalah komponen mesin penghancur batubara di tambang batubara PT. Bukit Asam, Tanjung Enim. Secondary Crusher berfungsi sebagai penghancur batubara dan ukuran tidak teratur menjadi ukuran tertentu. Permasalahan yang terjadi pada proses pembuatan Secondary Crusher di bengkel pengecoran logam Politeknik Manufaktur Bandung adalah terjadinya penyimpangan dimensi pada Secondary Cru…