ABSTRAK Flange adalah istilah untuk salah satu jenis sambungan yang digunakan saat menyambung antara pipa dan elemennya dengan katup, bejana, kolom reaksi, pompa dan lainnya. Flange dibuat dengan metoda pengecoran dengan material yang digunakan adalah FCD500. Pembuatan benda cor Flange mencakup penentuan alur proses produksi, perancangan pola, pembuatan cetakan, peleburan, penuangan, penge…
Cartridge filler adalah alat bantu pengepakan yang dikembangkan oleh CV. Kreasi Cipta Mesindo, alat ini membutuhkan mekanisme pengisian bahan baku berupa silicon sealant dari drum menuju ke buffer tank pada cartridge filler. Dari permasalahan yang telah dianalisa oleh perancang, pemindahan harus dilakukan secara langsung dari drum karena sifat dari bahan baku tersebut. Diilhami dari permasa…
Sistem produksi toyota menuntut usaha perbaikan secara berkelanjutan, dengan tujuan mengurangi pemborosan semaksimal mungkin, sehingga biaya produksi akan semakin murah. Salah satu usaha perbaikan adalah mengganti proses pernbuatan laporan harian produksi. manual, dengan aplikasi berbasis Personal Computer (PC). PC dipilih sebagai media implementasi, karena kemampuan pengembangannya lebih luas,…
PT.KHI pipe industry adalah salah satu perusahaan dari Krakatau Steel Group. PT.KHI dimulai pada bulan Januari 1973, dan bertujuan untuk memproduksi pipa kualitas tinggi yang akan memenuhi tuntutan industri minyak dan gas yang terus meningkat dan proyek konstruksi besar lainnya. Perusahaan ini memproduksi pipa las baja spiral (DSAW). Produk pipa ini mempunyai diameter 4.5 inci (114.3 mm) hingg…
CV Gradient sebagai salah satu industri yang bergerak dibidang manufaktur, khususnya dalam pembuatan cetakan plastik mendapatkan pesanan berupa produk handle sekop. Produk handle sekop memiliki dua lubang, lubang yang pertama berfungsi sebagai dudukan tiang sekop 033x54 dan lubang yang kedua berfungsi untuk mengurangi material plastik yang digunakan pada bagian pemegang 028xl08. Jumlah cavity d…
Banyak hal yang terjadi dalam proses penekukan khususnya pada penekukan pelat, hal ini menjadi kasus permasalahan yang menarik untuk dicarikan solusinya. Salah satu diantaranya adalah dimana orang kesulitan mernperoleh hasil tekukan yang tepat dan masuk toleransi (toleransi umum) baik dari segi ukuran panjang tekukan maupun sudut tekukan. Ketidaksesuaian hasil tekukan tersebut dapat disebabkan …