Virus COVID-19 telah menyebar secara luas di seluruh dunia dan dapat menular dari manusia ke manusia. Hal tersebut perlu menjadi perhatian saat menangani pasien COVID-19 yang harus meminimalkan kontak kecuali sangat darurat. Penggunaan mobile manipulator menjadi alternatif sebagai sarana pelayanan kesehatan dalam distribusi barang dari tenaga medis menuju pasien karantina COVID-19 tanpa te…
CNC (Computer Numerical Control) adalah pembaruan mesin perkakas yang mengikuti perkembangan teknologi di dunia industri karena mesin perkakas sebelumnya dianggap kurang efektif dari segi waktu dan biaya. CNC merupakan sistem otomatisasi mesin perkakas yang dioperasikan oleh perintah dan diprogram secara abstrak dan disimpan melalui media penyimpanan, hal ini berlawanan dengan kebiasaan me…
Pengukuran tinggi benda merupakan suatu hal yang sering dilakukan di kehidupan sehari-hari, manufaktur, dan sebagainya. Tetapi, alat ukur tinggi benda yang dijual di pasaran selama ini masih banyak yang penggunaanya masih manual. Alat ukur manual memiliki kelemahan yaitu, rentannya terjadi kesalahan, menghabiskan waktu dan juga tenaga. Kebanyakan alat ukur tinggi benda belum terhubung denga…
Digital twin merupakan model virtual dari aset fisik. Penggunaan rotary tablemasihdioperasikan konvensional dan masih belum bisa dipantau jarak jauh. Pengoperasianrotarytable dengan digital twin ini belum banyak. Penelitian ini dilakukan dengan tujuanuntukdapat membuat sistem digital twin yang diaplikasikan pada rotary table yangdapatdikendalikan dan dipantau secara Realtime. Sistem ini menggun…
Pembuatan Mesin multi cutting dengan circular saw, batu gerinda dan amplas ini bertujuan untuk melengkapi peralatan pemotongan benda kerja namun bisa juga untuk menghaluskan benda kerja karena di Mesin multi cutting dengan circular saw, batu gerinda dan amplas terdapat 3 alat potong yaitu gergaji,batu gerinda, dan amplas. Mesin ini dibuat untuk melengkapi mesin di Lab.Fabrikasi Politeknik Ma…