Batas formal antara berbagai disiplin ilmu rekayasa (engineering) saat ini semakin kabur seiring dengan perkembangan teknologi IC (rangkaian elektronika terpadu) dan komputer. Hal ini terutama terlihat jelas pada bidang mekanik dan elektronik, yaitu dengan semakin banyak produknya yang merupakan integrasi dari komponen mekanik dan elektronik, sehingga berkembang suatu bidang yang disebut mekatr…
Saat ini, industri di dunia termasuk Indonesia sudah banyak menggunakan mesin CNC untuk membuat produk mereka. CNC adalah singkatan dari Computer Numerical Control atau dalam Bahasa Indonesia yaitu Komputer Kontrol Numerik. Segala mesin membutuhkan perawatan baik itu mesin konvensional maupun mesin non konvensional, salah satunya adalah mesin CNC. Pada beberapa mesin CNC, sudah terpasang sensor…
Pada inti transformator terdapat papan isolasi (transformerboard) yang digunakan sebagai bahan isolasi tegangan tinggi. Papan isolasi ini mempengaruhi ketahanan transformator terhadap hubung singkat. Kualitas papan isolasi yang baik adalah papan isolasi yang memiliki kelembaban dibawah 5%. Semakin baik kualitas papan isolasi maka ketahanan transformator terhadap hubung singkat semakin baik. Unt…
Mesin Coordinate Measuring Machine (CMM) adalah sebuah mesin pengukur multi fungsi berkecepatan tinggi yang menghasilkan akurasi dan efisiensi pengukuran yang tinggi. Dengan melihat kepresisian yang dibutuhkan pada mesin CMM ini sangat tinggi maka salah satu faktor yang mempengaruhi hasil dari pengukuran yang akurat dan presisi adalah geometri.Geometri adalah salah satu hal yang menentukan …
Screw Extruder adalah salah satu sub-assy pada compartment nozzle mesin 3D printing bangunan sipil yang berfungi sebagai alat untuk mendorong material geopolimer menuju ke nozzle pada compartment. Cara kerja alat ini yaitu material geopolimer yang ditampung dalam compartment nozzle yang didalamnya terdapat Screw Extruder yang berputar akibat putaran motor stepper. Putaran pada Screw Extrude…
Produksi memerlukan komponen dalam prosesnya, kesalahan pengadaan komponen, karena ketidakjelasan dalam pendeskripsian komponen, bisa berakibat pada terhambatnya proses produksi. Terhambatnya proses produksi ini bisa berakibat fatal karena bisa mempengaruhi keuntungan yang didapat dalam proses produksi. Karya tulis ini memaparkan tentang sistem pembakuan deskripsi komponen menggunakan standar…
Turbin ulir Archimedes adalah jenis turbin air yang cocok untuk digunakan di sungai dengan kondisi fluida dan ketinggian rendah. Namun, ada tantangan dalam menerapkan turbin ini di daerah terpencil yang sulit diakses karena masalah logistik dan pemasangan yang kurang efisien. Untuk mengatasi permasalahan ini, solusinya adalah dengan menghasilkan poros turbin ulir Archimedes secara modular. …
Turbin ülir chimedes merupakan sebuah jenis turbin air yang dapat beroperasi pada sungai dengan fluids dan wad yang rendah. Turbin ulir archimedes tersebut dapat dimanfaatkan di Indonesia mengingat potensi energi floida sungai dengan variasi head rendah yang beragam (tinggi jatuh air). Agar dapat memenuhi kebutuhan tersebut. produksi poros turbin ulir archimedes harus efisien dengan cara membu…
ebutuhan terhadap sumber daya energi terbarukan mendorong penggunaan energi air sebagai pembangkit listrik terutama pada daerah yang memiliki sungai dengan arus yang kecil dan air lata yang kecil. Archimedes Screw Turbine adalah solusi yang efektif, dimana memanfaatkan sumber energi air dengan head (tinggi jatuh air) yang rendah menjadi energi listrik. Dengan konsep yang terbaru yaitu modular, …