Dalam tugas akhir ini, penelitian difokuskan pada pengembangan komponen bracket trolley city menggunakan bahan nylon 12 carbon fiber dan teknologi 3D printing sebagai pengganti material existing yang menggunakaan bahan ST-37. Penggunaan carbon fiber sebagai bahan utama dalam pembuatan komponen sepeda memiliki beberapa keuntungan yang menjadikannya sebagai pilihan yang lebih baik. Akan teta…
Dalam tugas akhir ini, penelitian difokuskan pada pengembangan komponen bracket trolley city menggunakan bahan nylon 12 carbon fiber dan teknologi 3D printing sebagai pengganti material existing yang menggunakaan bahan ST-37. Penggunaan carbon fiber sebagai bahan utama dalam pembuatan komponen sepeda memiliki beberapa keuntungan yang menjadikannya sebagai pilihan yang lebih baik. Akan teta…
Untuk mengetahui struktur mikro suatu logam atau paduan, dapat diketahui dengan mempelajari karakteristik struktur mikro logam tersebut. Stuktur mikro dapat diamati dengan mikroskop yang selanjutnya memungkinkan untuk menghitung ukuran butiran, dan distribusi dari fasa-fasanya yang memiliki efek yang besar terhadap sifat logam. Agar struktur mikro dapat diamati dengan seksama, maka diperluka…
Untuk mengetahui struktur mikro suatu logam atau paduan, dapat diketahui dengan mempelajari karakteristik struktur mikro logam tersebut. Stuktur mikro dapat diamati dengan mikroskop yang selanjutnya memungkinkan untuk menghitung ukuran butiran, dan distribusi dari fasa-fasanya yang memiliki efek yang besar terhadap sifat logam. Agar struktur mikro dapat diamati dengan seksama, maka diperluka…
BAB: I Pendahuluan II Berbagai Metode & Macam Penelitian III Rancangan-Rancangan Eksperimental IV Proses Penelitian: Suatu Kerangka Umum V Peranan Statistika dalam Penelitian
PT. Multifabrindo Gemilang atau lebih dikenal dengan Multifab adalah sebuah perusahaan nasional pribumi yang mengkhususkan diri dalam fabrikasi baja terutama digunakan dalam indusri proses seperti ; pabrik kimia, minyak dan industri gas, yang salah satunya meliputi bejana tekan (pressure vessel). Bejana tekan (pressure vessel) merupakan benda untuk menyimpan cairan/gas dengan suatu tekanan …
Untuk meningkatkan kapasitas produksi yang lebih tinggi di departemen finishing maka diperlukan mesin yang mempunyai kemampuan lebih dari mesin yang sudah ada. Mesin tersebut adalah mesin pad printing. Mesin ini mencetak atau memindahkan bentuk atau tulisan dari masternya ke produk. (seperti halnya mengecap). Dengan memodifikasi mesin tersebut maka dapat dihasilkan suatu rancangan mesin baru ya…