Anggapan bahwa para pengusaha kerjanya hanya memburu harta tak sepenuhnya benar. Buku ini mengungkap, para pengusaha besar, yang sudah banyak makan asa-garam kehidupan, justru menomorsatukan kejujuran, keikhlasan, kesediaan menolong, dan menjaga reputasi dalam berusaha. Mungkin suit dibayangkan bagaimana William Soeryadjaya dapat dengan ikhlas melepas banyak aset dan sahamnya di Astra In…
Perbedaan ideologi antara Kapitalis Liberalis, Sosialis Komunis, dan Islam telah melahirkan berbagai bentuk sistem pemerintahan. Disadari atau tidak, perbedaan itu telah memicu terjadinya Perang Dunia. Masing-masing kepada pemerintah menganggap bahwa sistem pemerintahannyalah yang paling tepat untuk digunakan dalam menjalankan pemerintahan dunia. Keunggulan dan Kekurangan bentuk-bentuk pe…
Retorika Politik Gus Dur dalam proses demokrasi di Indonesia. Abstrak pada halaman iii-iv Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Dramatistic Pentad Kenneth Burke: Sebuah Penghampiran Teoritis Bab 3 Gus Dur: Sang Komunikator Politik Sejati Bab 4 Agama, Pesantren, dan Demokrasi: Gagasan-Gagasan Gus Dur di Era 70-an Bab 5 Demokrasi dan HAM: Gagasan-Gagasan Gus Dur di Era 1980-an …
- Tujuh Hukum universal untuk sukses - Enam Kekuatan pribadi kesuksesan - Lima Energi pembawa sukses - Empat Langkah menuju sukses - Tiga Penolong tak terlihat menuju sukses - Dua Penghalang kesuksesan - Satu Jalur menuju sukses.
Pendahuluan 5-7 Bab 1 Studi Sejarah Perkembangan Pesantren AlQur'an dan Umum AlQur'an 9-100 Bab 2 Studi Ilmu AlQur'an (Riwayah & Dirayah)101-241 Bab 3 Studi Ilmu Tafsir (Istidlal, Itinbath, dan Metodologi Tafsir) 243-294 Bab 4 Studi Tafsir dan Tafsir versi Indonesia 295-317
Buku ini ingin meluruskan betapa berbagai pemahaman yang telah terpatri lewat kemasan rasionalistik semata, seperti ala Barat, harus dipertanyakan, dan kemudian mengasah potensi-potensi Kecerdasan Kenabian yang ada dalam diri untuk menggapai cahaya Ilahi. Kecerdasan Kenabian dapat dipahami sebagai potensi untuk berinteraksi, beradaptasi, memahami, dan mengambil hikmah dari kehidupan langit dan …
Konsep bisnis syariah dalam kitab Fathul-Qarib al-Mujib, terutama akad-akad muamalat yang kini juga menjadi produk standar perbangkan syariah di Indonesia, yakni Salam, Istisna', Murabahah (Bay'), Musyarakah (Syirkah), Mudarabah (Qiradl), Wadi'ah, Ijarah, dan Ijarah Muntahiyah bi Tamlik. Mengulas profil singkat kitab Fathul-Qarib al-Mujib serta sejumlah hal yang berkaitan dengan akad-akad…
Manajemen sebagai suatu kegiatan untuk mencapai tujuan menjadi hal yang wajib diketahui oleh mereka yang terlibat dalam kepanitiaan, organisasi, atau perusahaan. Prinsip-prinsip manajemen merupakan ilmu dasar manajemen yang perlu dikuasai sebagai landasan untuk mempelajari ilmu manajemen terapan lainnya. Materi-materi pokok, seperti fungsi manajerial, pengambilan keputusan, pembagian tuga…
Menuju Pikiran yang Berdaya Setiap orang memiliki potensi kecerdasan. Itu sudah kita ketahui semua. Namun sebesar apapun potensi, jika hal itu terabaikan, tetap saja menimbulkan masalah. Harus ada solusi yang tepat dengan melihat persoalan mendasar dan usaha dari masing-masing orang untuk melawan kebekuan berpikir. Bagian I buku ini memandu kita untuk memahami pola kerja otak/pikira…
'Platinum Track: Jalan Sukses Jalan Ilahiyah', merupakan pumpunan tulisan Noor Syamsuddin Chatib Haesy, Buku yang mengupas berbagai hal ihwal yang terkait dengan pencapaian sukses dari sudut pandang 'imagineering' (rekacita) atas berbagai pengalaman empiris. Mendekatkan gambaran realitas kesuksesan dengan meletakkannya dalam konteks relijiusitas dan memaknai bahwa segala sesuatu yang dila…
Photoshop versi terbaru, Photoshop Creative Cloud (CC) untuk mengedit, mengoreksi, dan meningkatkan kualitas foto digital. Apa pengaruh temperatur cahaya terhadap White Balance, mengapa ada Hue dan bagaimana warna-warna tersebut mempengaruhi foto, bagaimana histogram bekerja, dan mengapa shadows/highlights clipping menjadi salah satu "musuh" dalam dunia fotografi. Fitur-fitur terbaru yang…
Buku: Jendela dunia ix Bab 1 Minat Baca , 1-18 Bab 2 Organisasi Perpustakaan Sekolah 19-46 Bab 3 Sarana 47-72 Bab 4 Manajemen Pustaka 73-132 Bab 5 Pelayanan Perpustakaan 133-142 Bab 6 Program dan Kegiatan 143-196
BAG. 2 PENARIKAN SAMPEL PENERIMAAN (1-212): 12 Beberapa Konsep Fundamental dalam Penarikan Sampel Penerimaan 3 13 Sistem Dodge Romig untuk Penarikan Sampel Penerimaan Lot-demi-Lot Berdasarkan Atribut 34 14 Sistem AQL untuk Penarikan Sampel Penerimaan Lot-demi-Lot Berdasarkan Atribut (ABC-STD-105) 56 15 Pola (Rencana) Tertentu Lainnya untuk Penarikan Sampel Penerimaan…
The contents of the Quran are more concerned with people’s worldly affairs. So that, Islam is looked upon as a realistic and natural religion. It teaches social behavior, religious obligations and prohibitions, facts of biology, history, astronomy, cosmology, medicine are found in abundance in the Quran. The Quran stresses scientific investigation by urging people to find out the secrets of t…
Pancasila merupakan cita-cita luhur bangsa Indonesia tentang masyarakat yang baik dan diidealkan. Pancasila dialamatkan kepada masyarakat, tetapi yang lebih utama ditujukan kepada penyelenggara Negara. Saat ini nilai Pancasila sudah terpinggirkan. Banyak konflik serta kekerasan mudah terjadi yang dipicu oleh perbedaan etnis dan agama, menguatnya radikalisme dan terorisme. Negara kit…
Di Indonesia, keturunan orang Han yang leluhurnya datang pada waktu dan zaman yang berbeda-beda dari Tiongkok Tenggara hampir seluruhnya telah menjadi warga Negara Republik Indonesia walaupun unsur-unsur kebudayaan Tiongkok sedikit atau banyak masih ada yang dipertahankan. Mereka adalah kelompok yang kedua orangtuanya masih tergolong orang Han (Tiongkok yang dulu disebut orang Tiongkok Totok) …
Bab 1 Konsep Dasar Bisnis , 1-6 Bab 2 Lingkungan Bisnis , 7-11 Bab 3 Kepemilikan Bisnis, Kewirausahaan, dan Bisnis Kecil , 12-24 Bab 4 Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Sosial , 25-30 Bab 5 Mengelola Perusahaan Bisnis , 31-40 Bab 6 Mengorganisasikan Perusahaan , 41-49 Bab 7 Manajemen Sumber Daya Manusia , 50-63 Bab 8 Manajemen Pemasaran , 64-72 Bab 9 Manajemen Operasi/Produksi , …
Betapa banyak orang yang mengeluhkan kehidupan di tengah dunia sesak media (media saturated world) seperti sekarang ini. Orang tua khawatir dengan perilaku anaknya yang banyak menghabiskan waktu menonton TV. Para pemuka agama mengkhawatirkan gaya hidup hedonistic dan serba gampang yang melanda generasi penerus bangsa ini. Para guru merasa apa yang diberikan di lembaga pendidikan tidak membekas …
“Lebih baik kita menghibur dan berharap siswa belajar, daripada mengajar dan berharap siswa terhibur” ini kutipan yang inspiratif bagi setiap guru yang ingin menyajikan proses pembelajaran yang aktif, inovatif, dan kreatif. Di tengah mengemukakannya wacana pendidikan karakter dan semakin banyaknya referensi yang berisi konsep dan teorinya, buku ini adalah jawaban untuk menjawab betapa mudah…
Ancaman paling hebat terhadap masa depan manusia berasal dari mikroorganisme yang terdapat di sekeliling kita. Parasitologi adalah suatu ilmu pengetahuan yang menguraikan hal ikhwal parasit. Mereka adalah organisme yang hidup di atas atau di dalam beberapa organisme lain, yang dikenal sebagai induk semang. Beberapa parasit yang akan mengancam kesehatan manusia, seperti: penyakit jamur ata…