Pada industri otomotif beberapa komponen utama nya dibuat dengan bahan dasar aluminium seperti velg, cylinder blocks, dan lain sebagainya. Beberapa komponen tersebut diproduksi dengan proses high pressure die casting, salah satunya ialah velg. Pada proses pencetakan product, seringkali sejumlah udara terjebak dalam mold yang menyebabkan porositas pada velg. Ketidaksempurnaan ini dapat meny…
Untuk mencapai efisiensi energi, diperlukan pengurangan penggunaan AC yang tidak efisien, yang menyebabkan konsumsi energi tinggi dan emisi karbon signifikan. Solusi otomatisasi dapat mengurangi pemborosan energi saat ruangan tidak digunakan, sambil menjaga kenyamanan lingkungan yang penting untuk kesejahteraan dan produktivitas. Sistem otomatisasi berbasis kamera termal AMG8833 dengan res…
Untuk mencapai efisiensi energi, diperlukan pengurangan penggunaan AC yang tidak efisien, yang menyebabkan konsumsi energi tinggi dan emisi karbon signifikan. Solusi otomatisasi dapat mengurangi pemborosan energi saat ruangan tidak digunakan, sambil menjaga kenyamanan lingkungan yang penting untuk kesejahteraan dan produktivitas. Sistem otomatisasi berbasis kamera termal AMG8833 dengan res…
Sistem distribusi, sebagai suatu struktur yang dirancang dengan tujuan mengatur dan mengelola penyebaran barang atau layanan, menemukan peran krusial dalam efektivitas dan efisiensi alokasi sumber daya serta penyusunan jadwal pelaksanaan berdasarkan urutan kerja yang terencana. Dalam konteks penjadwalan praktik di lingkungan akademis seperti Politeknik Manufaktur Bandung, pengembangan sist…
Sistem distribusi, sebagai suatu struktur yang dirancang dengan tujuan mengatur dan mengelola penyebaran barang atau layanan, menemukan peran krusial dalam efektivitas dan efisiensi alokasi sumber daya serta penyusunan jadwal pelaksanaan berdasarkan urutan kerja yang terencana. Dalam konteks penjadwalan praktik di lingkungan akademis seperti Politeknik Manufaktur Bandung, pengembangan sist…
ABSTRAK Penggunaan sistem otomasi di bidang industri semakin dibutuhkan seiring dengan tuntutan ketepatan dan kepresisian produk yang dihasilkan. Mesin-mesin konvensional yang masih mengandalkan pengoprasian manusia secara penuh masih menyimpan berbagai kekurangan karena faktor human error yang terjadi. Hal ini telah membuat banyak industri yang beralih dari sistem manual ke sistem otomatis. …
ABSTRAK Mesin jig boring 2½ D merupakan mesin yang berfungsi melakukan proses pengeboran pada sebuah benda. Jika mesin ditambahkan sistem kendali yang dapat membuat program pengendali, maka mesin dapat beroperasi secara otomatis mengerjakan proses pengeboran. Namun dibutuhkan driver untuk dapat menggerakkan aktuator sesuai proses pergerakannya dan akan lebih mudah bagi pengguna dalam pengop…
Arm Manipulator merupakan salah satu jenis robot yang banyak digunakan pada dunia industri. Arm Manipulator adalah sebuah robot yang menggunakan motor penggerak dengan bentuk seperti tangan untuk mempermudah pekerjaan manusia di bidang industry. Penerapan Arm Manipulator yang telah banyak digunakan yaitu untuk pengelasan, pengecatan, pengeboran, dan pemindahan. Pada Proyek Akhir ini dibuat …
Robotika sangat berguna di dunia industri, salah satu aplikasi robotika di industri adalah manipulator robot. Manipulator robot adalah mekanik elektronik yang menyerupai lengan manusia, sehingga lebih sering disebut dengan lengan robot. Lengan robot terdiri dari lengan (link) dan sendi (joint) serta dapat dikendalikan melalui perangkat komputer. Penelitian ini berfokus pada implementasi metode…