Pipa logam merupakan elemen struktur di hampir setiap sektor industri, pengaplikasiannya dapat ditemukan di furnitur rumah tangga, konstruksi bangunan, otomotif, saluran minyak dan gas, dan berbagai komponen-komponen lainnya yang menggunakan pipa logam sebagai bahannya. Dalam membentuk pipa agar bentuk pipa sesuai dengan apa yang di inginkan, pembengkokan pipa adalah salah satu proses manu…
Pipa logam merupakan elemen struktur di hampir setiap sektor industri, pengaplikasiannya dapat ditemukan di furnitur rumah tangga, konstruksi bangunan, otomotif, saluran minyak dan gas, dan berbagai komponen-komponen lainnya yang menggunakan pipa logam sebagai bahannya. Dalam membentuk pipa agar bentuk pipa sesuai dengan apa yang di inginkan, pembengkokan pipa adalah salah satu proses manu…
Perkembangan teknologi di Indonesia mendorong peningkatan efisiensi perusahaan melalui sistem otomatisasi gudang, seperti Automated Storage and Retrieval System (AS/RS). Penelitian ini mengembangkan AS/RS menggunakan algoritma Particle Swarm Optimization (PSO) dan antarmuka HMI berbasis mikrokontroler Arduino untuk mengoptimalkan penyimpanan dan pengambilan barang. Hasilnya menunjukkan bah…
Robot Paralel Delta 4-DoF merupakan manipulator paralel dengan kombinasi kecepatan, akurasi, dan kapasitas beban tinggi, menawarkan solusi ideal untuk aplikasi industri yang membutuhkan pemindahan cepat dan presisi. Keunggulannya dibandingkan Delta 3-DoF, yaitu ruang kerja yang lebih luas, kekakuan yang lebih tinggi, dan presisi yang lebih tinggi, menjadikannya pilihan tepat untuk berbagai …
Robot Paralel Delta 4-DoF merupakan manipulator paralel dengan kombinasi kecepatan, akurasi, dan kapasitas beban tinggi, menawarkan solusi ideal untuk aplikasi industri yang membutuhkan pemindahan cepat dan presisi. Keunggulannya dibandingkan Delta 3-DoF, yaitu ruang kerja yang lebih luas, kekakuan yang lebih tinggi, dan presisi yang lebih tinggi, menjadikannya pilihan tepat untuk berbagai …
Penjadwalan merupakan pengaturan waktu dari suatu kegiatan operasi. Penjadwalan mencakup kegiatan mengalokasikan fasilitas, peralatan ataupun tenaga kerja bagi suatu kegiatan operasi dan menentukan urutan pelaksanaan kegiatan operasi. PT. Coppal Utama Indomelt merupakan perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur, saat ini produk dan jasa yang dilakukan PT. Coppal Utama Indomelt adalah Produk …
Penjadwalan merupakan pengaturan waktu dari suatu kegiatan operasi. Penjadwalan mencakup kegiatan mengalokasikan fasilitas, peralatan ataupun tenaga kerja bagi suatu kegiatan operasi dan menentukan urutan pelaksanaan kegiatan operasi. PT. Coppal Utama Indomelt merupakan perusahaan yang bergerak dibidang manufaktur, saat ini produk dan jasa yang dilakukan PT. Coppal Utama Indomelt adalah Produk …
Perkembangan industri saat ini mengalami percepatan yang signifikan, terutama pada bidang manufaktur atau pergudangan. Gudang merupakan fasilitas penunjang operasional industri untuk penyimpanan barang, oleh karena itu dibutuhkan sebuah Warehouse Management yang dapat mengorganisir masalah pergudangan. Tugas Warehouse Management merupakan tugas yang kompleks bila dilakukan secara manual ya…
Perkembangan industri saat ini mengalami percepatan yang signifikan, terutama pada bidang manufaktur atau pergudangan. Gudang merupakan fasilitas penunjang operasional industri untuk penyimpanan barang, oleh karena itu dibutuhkan sebuah Warehouse Management yang dapat mengorganisir masalah pergudangan. Tugas Warehouse Management merupakan tugas yang kompleks bila dilakukan secara manual ya…
Kecelakaan lalu lintas merupakan kecelakaan yang tidak diharapkan dan tidak disengaja yang melibatkan kendaraan dengan atau tanpa pengguna jalan lain menyebabkan hilangnya nyawa dan kerugian materil. Mengemudi ketika mengantuk atau lelah merupakan salah satu penyebab utama kecelakaan lalu lintas. Rasa kantuk yang berlebihan dapat mengakibatkan tidur sesaat yang dikenal microsleep. Detak ja…
Kecelakaan lalu lintas merupakan kecelakaan yang tidak diharapkan dan tidak disengaja yang melibatkan kendaraan dengan atau tanpa pengguna jalan lain menyebabkan hilangnya nyawa dan kerugian materil. Mengemudi ketika mengantuk atau lelah merupakan salah satu penyebab utama kecelakaan lalu lintas. Rasa kantuk yang berlebihan dapat mengakibatkan tidur sesaat yang dikenal microsleep. Detak ja…
ABSTRAK Pada karya tulis ini disajikan cara pembuatan dan perancangan mesin jig boring 2,5 D. Software yang digunakan adalah LabVIEW yang menggunakan visual programming sehingga mudah untuk dipelajari. Bentuk visual yang dikontrol adalah pergerakan sumbu x, y, z, dan spindle. Pergerakan mesin yang dapat dilakukan adalah pergerakan secara berurutan sesuai urutan koordinat yang dimasukan oleh…
Metal Thermal Evaporator merupakan teknologi penguapan suatu material dengan memanaskannya hingga suhu titik leburnya dengan kondisi vacuum, sehingga material tersebut menguap dan melapisi ke material lain (Substrate). Pada dasarnya mesin ini memerlukan sebuah sistem untuk mengendalikan temperatur yang terjadi, Penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem kendali temperatur pada prototype…
Metal Thermal Evaporator merupakan teknologi penguapan suatu material dengan memanaskannya hingga suhu titik leburnya dengan kondisi vacuum, sehingga material tersebut menguap dan melapisi ke material lain (Substrate). Pada dasarnya mesin ini memerlukan sebuah sistem untuk mengendalikan temperatur yang terjadi, Penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem kendali temperatur pada prototype…
Dunia industri manufaktur tidak dapat dipisahkan dari proses permesinan. Pada proses permesinan terutama pada mesin CNC, penggunaan cairan pendingin (coolant) untuk menjaga suhu alat potong dan benda kerja merupakan hal yang bersifat wajib. Kuantitas penggunaan cairan pendingin pada industri manufaktur cukup besar. Kuantitas penggunaan cairan pendingin yang cukup besar ini tentu memiliki d…
Dunia industri manufaktur tidak dapat dipisahkan dari proses permesinan. Pada proses permesinan terutama pada mesin CNC, penggunaan cairan pendingin (coolant) untuk menjaga suhu alat potong dan benda kerja merupakan hal yang bersifat wajib. Kuantitas penggunaan cairan pendingin pada industri manufaktur cukup besar. Kuantitas penggunaan cairan pendingin yang cukup besar ini tentu memiliki d…
Insert dies merupakan salah satu komponen yang penting pada presstool. Material yang sering digunakan dalam pembuatan insert dies merupakan SKD 11. Namun, saat Covid-19 terjadi lonjakan harga sekitar 30% yang menyebabkan industri tool maker sebagai konsumen utama merugi. Sehingga diperlukannya alternatif material untuk pengganti SKD 11. Limbah bearing dipilih sebagai material alternatif unt…
Insert dies merupakan salah satu komponen yang penting pada presstool. Material yang sering digunakan dalam pembuatan insert dies merupakan SKD 11. Namun, saat Covid-19 terjadi lonjakan harga sekitar 30% yang menyebabkan industri tool maker sebagai konsumen utama merugi. Sehingga diperlukannya alternatif material untuk pengganti SKD 11. Limbah bearing dipilih sebagai material alternatif unt…