ABSTRAK Program studi Teknik Mekatronika memberikan suatu proyek akhir sebagai salah satu syarat kelulusan para mahasiswanya, Proyek akhir dengan tema mesin Jig Bor 2.5D dipilih sebagai tolak ukur pencapaian kompetensi. Mesin ini menggunakan dua buah motor stepper 5 fasa, serta 2 buah motor DC sebagai sumbu z dan spindle, dengan fungsi untuk melubangi material dengan koordinat tertentu dan …
Sensor bertujuan untuk mengubah besaran fisik menjadi besaran listrik. Besaran yang paling banyak diukur diantaranya adalah posisi, force, kecepatan, percepatan, momen puntir, tekanan, level, flow, dan temperature. Adapun besaran yang akan diukur dan dikemukakan dalam tulisan ini adalah "Gaya dan Momen Puntir". Sensor gaya dan momen puntir ini dibuat dengan strain gauge sebagai e1eman dasarny…
Karya tulis ini memaparkan tentang rancang bangun perangkat keras robot beroda yang mampu melakukan navigasi pada labirin dengan tujuan menemukan sumber api (Lilin) lalu memadamkannya dan kembali ke titik awal robot tersebut mulai berjalan, sebagaimana aturan main dalam Kontes Robot Cerdas Indonesia 2006 divisi senior beroda. Robot akan dikaji sebagai sebuah sistem nonholonomik pada wheeled mob…
Zaman sekarang ini para penderita lumpuh sangat membutuhkan sebuah alat yang diberi nama kursi roda. Akan tetapi, kursi roda biasa belum bisa menjadi solusi untuk para penderita lumpuh. Maka diciptakanlah kursi roda elektrik agar dapat mengatasi masalah itu. Harganya yang mahal hanya membuat masalah baru. Untuk itu perlu diciptakan sebuah kursi roda elektrik yang mempunyai sistem gerak efisien …
Kebutuhan 3D Printer saat ini sudah sangat banyak. Hampir di setiap industri membutuhkan fugsi dari 3 D printer tersebut untuk membuat prototype Produk. 3D printr adalah proses pembuatan benda padt tiga dimensi dari sebuah desain secara digital menjadi bentuk 3D yang tidak hanya dapat dilihat tapi juga dipegang dan memiliki volume. Material input yang digunakan dalam pembenntukan benda 3D print…
ABSTRAK Mesin jig boring 2.5D merupakan mesin yang digunakan untuk pengeboran, dimana sumbu x dan sumbu y bergerak dan sampai pada satu titik secara bersamaan. Pembuatan sistem kontrol merujuk pada sistem mekanis yang sudah dibuat terlebih dahulu. Pada mesin ini terdapat empat buah penggerak, yaitu dua buah motor stepper 5 fasa yang berfungsi untuk menggerakan mesin pada sumbu x dan sumbu y…
Rumah Roda Gigi Keong Tipe 96 adalah salah satu komponen sebagai rumah gigi dati roda gigi helix dan roda gigi cacing. Komponen ini dibuat melalui proses pengecoran logam dengan menggunakanjenis material Fe 250 (standar, ns 05501 ). Produk: ini belum pemah dibuat di Politeknik Manufaktur Negeri Bandung Jurusan Pengecoran Logam. Oleh karena itu produk tersebut akan dijadikan sebagai Tugas Akhir …
ABSTRAK Upper Center Plate merupakan salah satu komponen pada kereta api. Dimana berfungsi sebagai penghubung suspensi gerbong kereta api dengan dudukan rodanya. Letaknya berada di tengah-tengah dudukan roda. Bahan yang digunakan pada komponen ini yaitu FC 25 dengan menggunakan standar JIS G5501. Upper Center Plate ini merupakan produk casting yang belum pernah dibuat di Politeknik Manufakt…
Pasir greensand adalah salah satu jenis pasir cetak basah yang banyak digunakan pada dunia pengecoran logam. Kualitas pasir cetak merupakan salah satu faktor penting untuk menghasilkan kualitas produk coran yang baik. Salah satu metode untuk meningkatkan kualitas pasir cetak greensand adalah dengan penambahan starch jenis tapioka. Penambahan starch jenis tapioka dapat meningkatkan ketangguhan s…
Pasir greensand adalah salah satu jenis pasir cetak basah yang banyak digunakan pada dunia pengecoran logam. Kualitas pasir cetak merupakan salah satu faktor penting untuk menghasilkan kualitas produk coran yang baik. Salah satu metode untuk meningkatkan kualitas pasir cetak greensand adalah dengan penambahan starch jenis tapioka. Penambahan starch jenis tapioka dapat meningkatkan ketangguhan s…
ABSTRAK Rumah Kopling adalah salah satu komponen yang dipasang pada mesin penghancur batu. Rumah Kopling ini berada pada sistem kopling berfungsi untuk melepaskan putaran mesin ke transmisi supaya gigi transmisi tersebut bisa menggerakkan penghancur batu. Rumah Kopling dibuat melalui proses pengecoran logam dengan material dari jenis besi cor yaitu FCD 50. Dilihat dari geometrinya, Rumah K…
Diffuser merupakan komponen dari mesin Turbin Gas pada kapal. Diffuser terletak pada bagian kompresor turbin gas, yang berfungsi sebagai pengarah aliran fluida yang dialirkan ke sudut jalan (rotor) pada mesin Turbin Gas sehingga terjadi perubahan energi dari energi potensial menjadi energi kinetik, selanjutnya energi kinetik tersebut diubah menjadi energi mekanik. Kemudian udara bertekanan ini …
Konsentrasi tegangan yang tinggi pada material hasil proses pengerasan sering kali menyebabkan terjadinya dostorsi pada material tersebut. Distorsi yang terjadi akan mengakibatkan benda kerja bengkok dan menjadi masalah pada proses pengerjaan benda berikutnya yaitu proses gerinda. Hal tersebut karena ketelitian dimensi benda pada proses penggenrindaan akan sulit tercapat. Untuk meluruskan kemba…
Konsentrasi tegangan yang tinggi pada material hasil proses pengerasan sering kali menyebabkan terjadinya distorsi pada material tersebut. Distorsi yang terjadi akan mengakibatkan benda kerja bengkok dan menjadi masalah pada proses pengerjaan benda berikutnya yaitu proses gerinda. Hal tersebut karena ketelitian dimensi benda pada proses penggerindaan akan sulit tercapai. Untuk meluruskan kem…