Risiko dapat dikatakan merupakan akibat (atau penyimpangan realisasi dari rencana) yang mungkin terjadi secara tak terduga. Kita tidak dapat mengetahui secara pasti, walaupun demikian, kita harus berusaha agar ketidakpastian itu dapat diperkecil atau orang harus berusaha agar ketidakpastian itu dapat diperkecil atau orang harus dapat mengantisipasi segala kemungkinan itu dengan menyediakan beb…
Cara-cara dan prosedur-prosedur pengelolaan suatu risiko yang pasti dijumpai oleh setiap orang, baik sebagai perorangan maupun badan atau perusahaan. . Konsep manajemen risiko, Identifikasi risiko, Jenis-jenis risiko, Pengukuran risiko, dan Pengendalian risiko; . Pembelajaran risiko, Faktor yang harus diperhatikan dalam manajemen risiko; dan . Bagaimana memahami asuransi, serta M…
Akuntansi biaya dengan pendekatan activity based costing merupakan bidang akuntansi manajemen di era globalisasi. Setiap perusahaan baik perusahaan manufaktur, perdagangan maupun jasa dituntut untuk dapat menghitung harga pokok produksinya secara akurat. Perhitungan harga pokok yang akurat, maka penentuan harga jual produk dan jasa akan menjadi akurat. Keakuratan harga jual akan mempenagruhi ni…
Informasi biaya akuntabel sangatlah penting, karena seorang manajer dalam mencapai tujuan membutuhkan informasi yang dapat digunakan dalam mengambil berbagai keputusan. Buku ini dibuat untuk semua kalangan yang ingin mengetahui pengawasan biaya pada organisasi, khususnya perusahaan manufaktur.
Teknik pengambilan keputusan merupakan salah satu pendekatan yang sering digunakan untuk menganalisis suatu permasalahan pada berbagai kondisi baik pada bidang teknik, ekonomi, manajemen, ilmu sosial, maupun keilmuan lainnya. Pendekatan secara ilmiah melalui statistik diharapkan dapat memberikan hasil yang lebih obyektif, terukur, dan efisien untuk segala permasalahan terkait keputusan yang dih…
Kepemimpinan dalam Organisasi adalah sebuah proses dimana seorang pemimpin mempengaruhi dan memberikan contoh kepada pengikutnya dalam upaya mencapai tujuan organisasi. Kepemimpinan menjadi salah satu faktor penting bagi keberhasilan sebuah organisasi. Kepemimpinan dalam organisasi akan menjadi lebih efektif jika seorang pemimpin telah mendapat respek dari anak buah. Dalam buku ini dikemukakan …
Buku Manajemen Pemasaran ini merupakan buku edisi terbaru yang bersifat teoritis disertai dengan contoh kasus-kasus pemasaran disertai penanganannya secara update, berkembang secara lengkap dan komprehensif dalam dunia pemasaran. Adapun buku ini terdiri atas beberapa bagian diantaranya : • Bagian pertama berisikan penyusunana rencana pemasaran • Bagian kedua berisikan mengenai strategi …
Perkembangan ilmu manajemen sumber daya manusia dimulai sejak revolusi industri yang pertama yaitu di Inggris dan diikuti oleh negara-negara lain. Dampak dari revolusi tersebut banyak perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan dan perekonomian. Dalam hal ini menunjukan bahwa kuatnya pengaruh perkembangan ilmu manajemen, khususnya manajemen sumber daya manusia. Dalam buku ajar manajemen sum…
Saat ini di mana banyak pihak memberdayakan UMKM dan juga pentingnya berwirausaha maka pasti tak lepas dari sebuah ilmu mengenai bisnis. Dimana dasar manajemen dan bisnis penting untuk dipahami dan menjadi acuan bagi seseorang yang ingin menjalankan bisnisnya. Selain itu kurikulum di Perguruan Tinggi pada beberapa Program Studi memasukkan manajemen bisnis sebagai salah satu Mata Kuliah. Isi buk…
Buku ini membahas hal umum mengenai metoda dasar die casting secara singkat, meliputi proses injeksi, jenis mesin, dan parameter penting yang berhubungan dengan proses injeksi dan perancangan cetakan, serta cacat produk yang terjadi. Setelah mempelajari buku ini diharapkan dapat memberikan wawasan dan menambah pengetahuan tentang proses pengolahan dan pembentukan produk material non ferro deng…
1 Dasar Ilmu Kekuatan Bahan 2 Sambungan Pengelasan 3 Sambungan Perekat 4 Sambungan Solder 5 Sambungan Keling 6 Baut 7 Pena & Pena Penyangga
Chapter 1 Principles of Blanking and/or Piercing Dies , 1 Chapter 2 Elementary Blank Dies and Pierce Dies,14 Chapter 3 Bending , 23 Chapter 4 Screw Holes and Dowel Holes , 51 Chapter 5 Die Life , 58 Chapter 6 Punches , 63 Chapter 7 Punches Mounted in Punch Plates , 74 Chapter 8 Pilots , 87 Chapter 9 Die block Constructions , 97 Chapter 10 Strippers and Sto…