Alat pembersih dudukan katup pada kepala silinder engine tipe 7K adalah sebuah alat semi otomatis yang digunakan untuk membersihkan bagian dudukan katup pada kepala silinder engine tipe 7K dari debu dan geram hasil proses pemesinan. Engine tipe 7K adalah salah satu tipe engine yang diproduksi oleh PT. TMMIN untuk mobil Kijang. Salah satu bagian dari engine ini ada yang berfungsi sebagai ruang b…
Karya tulis ini berisikan laporan perancangan sistem pencekaman fixture otomatis pada proses tack welding motor support di PT. Natra Raya Caterpillar. Hal yang melatarbelakangi perancangan ini adalah keinginan dari pihak perusahaan untuk mengubah beberapa sistem yang masih manual menjadi otomatis. Keinginan pihak perusahaan ini didasari oleh rencana jangka panjang perusahaan untuk membuat suatu…
Dalam karya tulis ini disajikan perancangan moving clamping system pada cnc cutting pipe di PT. Sarandi Karya Nugraha. CNC cutting pipe merupakan pengembangan dari mesin potong pipa manual di PT. Sarandi Karya Nugraha. Pada mesin pipa manual proses pemotongan pipa dapat berlangsung selama 1.5 - 2 menit per pemotongan dengan waktu penyetingan antara 40-60 detik. Untuk mengefisiensi waktu pada pr…
Mesin gravir adalah mesin yang digunakan untuk membuat kontur pada permukaan logam. Mesin gravir yang sudah dikembangkan saat ini berupa mesin gravir pembuat karakter alfanumerik berbasis PC. Jadi kemampuan membuat kontur hanya terbatas pada karakter-karakter alfanumerik saja. Pekerjaan utama yang akan dilakukan adalah mengembangkan mesin gravir yang sudah ada, yakni mesin gravir karakter a…
Politeknik Manufaktur Negeri Bandung (POLMAN) merupakan salah satu lembaga pendidikan di Indonesia yang bergerak dalam bidang industri manufaktur. Polman banyak melakukan kerjasama dengan perusahaan manufaktur lainnya baik dalam pengembangan bidang teknologi manufaktur maupun jasa dalam pembuatan suatu produk. Penyelenggaraan proses pendidikan yang baik perlu didukung oleh sarana serta prasa…
Alat pemotong kentang adalah suatu alat untuk memotong kentang yang digerakan oleh tangan melalui tuas yang dihubungkan dengan suatu alat pendorong. Ukuran awal kentang berdiameter 70mm - 85mm dan hasil akhir berbentuk kentang persegi panjang dengan ukuran penampang potong l0x10 mm. Alat ini sebenarya telah dirancang dan dibuat pada tahun lalu oleh saudara Aristo. Tetapi ada beberapa kompone…
Salahsatu teknologi yang sering digunakan dalam material handling dan material transport forklift. Secara konvvensional forklift biasanya dioperasikan oleh operator manusia. Forklift dapat di otomatisasi agar efisienmeningkatkan keamanan keselamatan kesehatan kerja juga mengurangi resiko para operator dari kecelakaan. Gagasan inovasi Unmanned Autonomous forklift diciptakan dari permasalahan ter…
PT Yamaha Indonesia adalah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang musik. Secara umum produk yang diproduksi oleh PT Yamaha Indonesia adalah piano. Jenis piano yang diproduksi adalah Upright Piano dan Grand Piano. PT Yamaha Indonesia selalu melakukan improvement pada mesin maupun alat bantu untuk proses produksinya. Hal ini dilakukan agar dapat mengurangi cycle time dan menambah tingkat …
PT Yamaha Indonesia adalah perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang musik. Secara umum produk yang diproduksi oleh PT Yamaha Indonesia adalah piano. Jenis piano yang diproduksi adalah Upright Piano dan Grand Piano. PT Yamaha Indonesia selalu melakukan improvement pada mesin maupun alat bantu untuk proses produksinya. Hal ini dilakukan agar dapat mengurangi cycle time dan menambah tingkat …
PT Century Batteries Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan battery otomotif dan non-otomotif. Pada setiap battery terdapat bagian yang dinamakan cover battery yang berfungsi sebagai penutup atas battery, pada cover battery terdapat bagian yang dinamakan bushing. Bushing ini sendiri berfungsi sebagai penghantar arus dari battery kebagian kendaraan. Saat ini, terdapat indik…
PT Century Batteries Indonesia adalah perusahaan yang bergerak dibidang pembuatan battery otomotif dan non-otomotif. Pada setiap battery terdapat bagian yang dinamakan cover battery yang berfungsi sebagai penutup atas battery, pada cover battery terdapat bagian yang dinamakan bushing. Bushing ini sendiri berfungsi sebagai penghantar arus dari battery kebagian kendaraan. Saat ini, terdapat indik…
Kehidupan manusia zaman modern ini semakin tergantung kepada energi. Bila ditinjau dari sumber pengadaan energi saat ini, sumber energi di dunia masih banyak menggunakan energi yang bersumber dari fosil. Namun seiring berjalannya waktu energi fosil akan habis. Selain dari kelangkaan yang akan terjadi, investasi yang harus dikeluarkan untuk mengonversikan energi tersebut pun relatif tinggi, khus…
Kehidupan manusia zaman modern ini semakin tergantung kepada energi. Bila ditinjau dari sumber pengadaan energi saat ini, sumber energi di dunia masih banyak menggunakan energi yang bersumber dari fosil. Namun seiring berjalannya waktu energi fosil akan habis. Selain dari kelangkaan yang akan terjadi, investasi yang harus dikeluarkan untuk mengonversikan energi tersebut pun relatif tinggi, khus…