Mesin CNC Milling 3 Axis IKX Delta buatan POLMAN Bandung perlu dilakukan assesment untuk menguji performanya. Salah satu bentuk assesment mesin perkakas CNC yaitu pengukuran penyimpangan geometri mesin dan kajian defleksi spindel & alat potong, karena kedua faktor tersebut sangat berpengaruh terhadap kualitas produk yang dihasilkan. Pengukuran penyimpangan geometri mesin dilakukan melalui …
Inspeksi adalah proses penting yang tidak meningkatkan nilai tambah terhadap produk. Proses inspeksi memiliki peluang untuk dibuat lebih efisien dengan mengimplementasikan teknologi Computer Aided Inspection Planning (CAIP). Computer Aided Inspection Planning (CAIP) merupakan sistem pemodelan produk yang dapat mendeskripsikan kebutuhan pengukuran geometri dan dimensi secara cerdas. Penelit…
Inspeksi adalah proses penting yang tidak meningkatkan nilai tambah terhadap produk. Proses inspeksi memiliki peluang untuk dibuat lebih efisien dengan mengimplementasikan teknologi Computer Aided Inspection Planning (CAIP). Computer Aided Inspection Planning (CAIP) merupakan sistem pemodelan produk yang dapat mendeskripsikan kebutuhan pengukuran geometri dan dimensi secara cerdas. Penelit…
Lapisan film tipis banyak digunakan untuk berbagai hal seperti meningkatkan kinerja benda dengan memberikan sifat-sifat baru pada permukaanya. Salah satu material yang bisa digunakan sebagai material pelapis adalah aluminium. Politeknik Manufaktur Bandung bekerjasama dengan Insistut Teknologi Bandung berencana mengembangkan prototype alat metal evaporator melalui tugas akhir ini. Salah sat…
Lapisan film tipis banyak digunakan untuk berbagai hal seperti meningkatkan kinerja benda dengan memberikan sifat-sifat baru pada permukaanya. Salah satu material yang bisa digunakan sebagai material pelapis adalah aluminium. Politeknik Manufaktur Bandung bekerjasama dengan Insistut Teknologi Bandung berencana mengembangkan prototype alat metal evaporator melalui tugas akhir ini. Salah sat…
Dalam dunia teknik terutama menyangkut logam, kekerasan dinyatakan sebagai kemampuan menahan indentasi/penetrasi/abrasi, atau dengan kata lain ketahanan suatu logam terhadap deformasi plastis. Mesin uji tekan digunakan untuk mengukur kekuatan suatu benda uji. Dari sekian macam metode uji kekerasan, metode Brinell digunakan dalam penelitian ini karena merupakan metode yang paling sering dig…
Dalam dunia teknik terutama menyangkut logam, kekerasan dinyatakan sebagai kemampuan menahan indentasi/penetrasi/abrasi, atau dengan kata lain ketahanan suatu logam terhadap deformasi plastis. Mesin uji tekan digunakan untuk mengukur kekuatan suatu benda uji. Dari sekian macam metode uji kekerasan, metode Brinell digunakan dalam penelitian ini karena merupakan metode yang paling sering dig…
Dalam Industri manufaktur, salah satu perusahaan manufaktur alumunium merasakan dampak dari tingginya tingkat persaingan industri alumunium dengan mengalami penurunan volume penjualan. Quality control yang buruk sangat membebani biaya operasional dan keuangan karena mencakup berbagai proses seperti pengerjaan ulang produk, penarikan produk kembali pasca penjualan, klaim garansi, dan perbai…
Dalam Industri manufaktur, salah satu perusahaan manufaktur alumunium merasakan dampak dari tingginya tingkat persaingan industri alumunium dengan mengalami penurunan volume penjualan. Quality control yang buruk sangat membebani biaya operasional dan keuangan karena mencakup berbagai proses seperti pengerjaan ulang produk, penarikan produk kembali pasca penjualan, klaim garansi, dan perbai…
Kacamata adalah salah satu alat bantu penglihatan yang paling banyak digunakan.Seiring berkembangan waktu, dulu kacamata berbahan dasar kaca sampai sekarang bahan polycarbonate. Salah satu permasalahan pada lensa polycarbonate adalah mudah terkena defect pada suhu tertentu. Disini, penelitian mengatur dan monitoring suhu dengan sensor DHT-11 yang dikontrol dengan NodeMCU yang dilengkapi no…
Kacamata adalah salah satu alat bantu penglihatan yang paling banyak digunakan.Seiring berkembangan waktu, dulu kacamata berbahan dasar kaca sampai sekarang bahan polycarbonate. Salah satu permasalahan pada lensa polycarbonate adalah mudah terkena defect pada suhu tertentu. Disini, penelitian mengatur dan monitoring suhu dengan sensor DHT-11 yang dikontrol dengan NodeMCU yang dilengkapi no…
Oksigen (O2) adalah salah satu usur gas yang sangat penting dalam proses metabolisme. Kekurangan oksigen berdampak pada respon tubuh mudah lelah, letih dan mudah mengantuk. Selain itu kekurangan oksigen dapat menyebabkan metabolisme tubuh menjadi tidak sempurna dan mengakibatkan kematian jaringan bahkan dapat mengancam nyawa seseorang. Secara medis, kekurangan oksigen atau hipoksia ditanga…
Oksigen (O2) adalah salah satu usur gas yang sangat penting dalam proses metabolisme. Kekurangan oksigen berdampak pada respon tubuh mudah lelah, letih dan mudah mengantuk. Selain itu kekurangan oksigen dapat menyebabkan metabolisme tubuh menjadi tidak sempurna dan mengakibatkan kematian jaringan bahkan dapat mengancam nyawa seseorang. Secara medis, kekurangan oksigen atau hipoksia ditanga…
Filling machine atau biasa disebut stasiun pengisi merupakan mesin yang digunakan dalam pengisian material ke botol pada pabrik-pabrik industri. Mesin ini akan otomatis mengisikan material ke dalam botol kemudian melanjutkan ke proses selanjutnya. Pada saat ini mesin filling masih beroperasi dengan teknologi 3.0 yang menyebabkan mesin masih harus dioperasikan langsung melalui panel kontrol …
Filling machine atau biasa disebut stasiun pengisi merupakan mesin yang digunakan dalam pengisian material ke botol pada pabrik-pabrik industri. Mesin ini akan otomatis mengisikan material ke dalam botol kemudian melanjutkan ke proses selanjutnya. Pada saat ini mesin filling masih beroperasi dengan teknologi 3.0 yang menyebabkan mesin masih harus dioperasikan langsung melalui panel kontrol …
Kopi merupakan minuman dengan rasa dan aroma yang khas, kualitas biji sangat mempengaruhi minuman kopi itu sendiri, namun ada proses yang dapat mengubah biji kopi mentah menjadi kopi yang beraroma dan aroma yang khas yaitu proses pemanggangan. Roasting adalah proses memanggang biji kopi untuk memunculkan rasa dan aroma khas dari biji kopi tersebut. Mesin roasting otomatis sudah banyak berada di…
Kopi merupakan minuman dengan rasa dan aroma yang khas, kualitas biji sangat mempengaruhi minuman kopi itu sendiri, namun ada proses yang dapat mengubah biji kopi mentah menjadi kopi yang beraroma dan aroma yang khas yaitu proses pemanggangan. Roasting adalah proses memanggang biji kopi untuk memunculkan rasa dan aroma khas dari biji kopi tersebut. Mesin roasting otomatis sudah banyak berada di…
Panel surya merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang memiliki potensi sangat besar, tetapi daya keluaran panel surya sangat bergantung pada arah datang cahaya matahari dan intensitas iradiasi matahari. Solar Tracker dan Maximum Power Point Tracker (MPPT) merupakan alat yang digunakan untuk memaksimalkan daya yang dihasilkan oleh panel surya. Solar Tracker berfungsi untuk memposis…
Panel surya merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang memiliki potensi sangat besar, tetapi daya keluaran panel surya sangat bergantung pada arah datang cahaya matahari dan intensitas iradiasi matahari. Solar Tracker dan Maximum Power Point Tracker (MPPT) merupakan alat yang digunakan untuk memaksimalkan daya yang dihasilkan oleh panel surya. Solar Tracker berfungsi untuk memposis…
Produktivitas menjadi faktor kunci keberhasilan perusahaan dan sistem pemantauan real – time diperlukan untuk mencapai tujuan tersebut. Pengumpulan data manual memakan banyak waktu dan melelahkan. Teknologi Industrial Internet of Things (IIoT) berkembang pesat dalam memantau dan mengoptimalkan proses industri. Terhentinya proses produksi disebabkan masalah pada mesin, oleh karena itu perl…